Page 59 - E-Modul Sistem Koloid Hafifah Azirah
P. 59

Model 16. Reaksi Oksidasi

          Silahkan ananda perhatikan reaksi berikut ini !



                            2 H2 S(g) + SO2 (g) → 3 S(s) + 2 H2 O(l)




                               Gambar 18. Reaksi pembuatan sol belerang



                                                Pertanyaan kunci !


                Sol belerang dibuat dengan mengalirkan gas ................ ke dalam larutan

                  ..............


                Pada reaksi di atas SO2 dioksidasi menjadi..............................






                   INFORMASI




          C. Reaksi Reduksi

                 Sol dari logam dari Pt, Ag, dan Au dapat dibuat dengan cara mereaksikan


             larutan logam dengan zat pereduksi misalnya FeSO4 dan formaldehida.








            Model 17. Contoh reaksi reduksi


            Silahkan ananda perhatikan reaksi berikut ini !


                2 AuCl3 (aq) + 3 SnCl2 (aq)→ 2 SnCl4 (aq) + 2 Au(s)

                                                                                              Sol emas




                                 Gambar 19. Reaksi pembuatan sol emas





                                                           55
   54   55   56   57   58   59   60   61   62   63   64