Page 118 - Animasi 2D (Final)_Neat
P. 118

13. Kegiatan Belajar 13:  Gambar Kunci Animasi


                       a.  Tujuan Pembelajaran.
                        Setelah mengikuti kegiatan belajar 13 diharapkan siswa dapat:

                              Memahami gambar kunci animasi pada software pengolah animasi.
                              Mengetahui dan memahami proses pembuatan gambar kunci animasi
                                pada software pengolah animasi.


                  b.       Uraian Materi
                        1)  Pengenalan Adobe Flash

                                  Adobe  Flash  CS4  Professional  adalah  alat/  software  editing  yang
                            digunakan oleh desainer dan developer untuk membuat presentasi, aplikasi,
                            dan konten lainnya yang memungkinkan interaksi pengguna. Proyek Flash

                            dapat  mencakup  animasi  sederhana,  konten  video,  presentasi  yang
                            kompleks, aplikasi, dan segala sesuatu di antaranya. Secara umum, bagian

                            individu dari konten yang dibuat dengan Flash Professional disebut aplikasi
                            SWF,  meski  mungkin  hanya  menjadi  animasi  dasar.  Kita  dapat  membuat
                            aplikasi media yang kaya dengan memasukkan gambar, suara, video, dan

                            efek khusus.

                        2)      Interface Adobe Flash

                                Berikut ini adalah interface bagian-bagian dari Adobe Flash CS3


























                                                    Gambar 13.1 Interface Adobe flash
   113   114   115   116   117   118   119   120   121   122   123