Page 30 - Majalah UNS - Naik 1
P. 30

28    GURU BESAR KITA
                                                                            SOSOK guru besar selalu menarik per hatian
                                                                            dan dikagumi banyak orang. Hal tersebut
                                                                            tentu wajar-wajar saja mengingat seorang
                                                                            guru besar merupakan dosen yang memiliki
                                                                            rekam jejak akademik, riset, dan pengabdian
                                                                            kepada masyarakat yang cemerlang.
                                                                              Dari banyaknya guru besar yang berada di
            Prof. Dr. Pujiyono, S.H., M.H.                                  lingkungan Universitas Sebelas Maret (UNS)
                                                                            Surakarta, ada satu sosok guru besar yang
                                                                            menarik perhatian redaksi Majalah UNS untuk
            JADI GURU BESAR                                                 diangkat dalam edisi I ini. Ia adalah Prof. Dr.
                                                                            Pujiyono, S.H., M.H.
                                                                              Prof. Pujiyono merupakan guru besar
                                                                            termuda UNS yang saat dikukuhkan oleh
            TERMUDA                                                         Rektor UNS, Prof. Jamal Wiwoho melalui Sidang
                                                                            Senat Terbuka Pengukuhan Guru Besar pada
                                                                            Kamis (16/1/2020), baru berusia 40 tahun 2
                                                                            bulan. Dengan pengukuhannya tersebut, Prof.
                                                                            Pujiyono tercatat sebagai Guru Besar ke-7
            UNS                                                             Fakultas Hukum (FH) UNS dan ke-212 UNS.


                                                                            Sosok dan perjalanan karir Prof. Pujiyono
                                                                              Prof. Pujiyono lahir di Boyolali pada 14
                                                                            November 1979. Saat ini, ia mengemban
                                                                            amanah sebagai Wakil Dekan bidang Akademik,
                                                                            Kemahasiswaan, dan Riset FH UNS. Selama
                                                                            mengajar di FH UNS, konsentrasi mata kuliah
                                                                            yang diampu Prof. Pujiyono adalah hukum
                                                                            bisnis, hukum perdata, dan hukum dagang.
                                                                              Prof. Pujiyono bergabung dengan UNS
                                                                            sejak 1998. Kala itu Prof. Pujiyono yang masih
                                                                            duduk di bangku Sekolah Teknik Mesin (STM),
                                                                            berkeinginan untuk melanjutkan pendidikannya
                                                                            ke perguruan tinggi dan pilihannya jatuh ke UNS.
                                                                              Saat mendaftarkan diri di UNS, Prof. Pujiyono
                                                                            menentukan pilihannya pada tiga Program Studi
                                                                            (Prodi). Yaitu, hukum sebagai pilihan pertama,
                                                                            teknik mesin sebagai pilihan kedua, dan fi sika
                                                                            sebagai pilihan ketiga.
                                                                               “Pokoknya saya harus kuliah. Itu di pikiran
                                                                             saya. Terus, akhirnya seiring perjalanan, itu kan
                                                                              reformasi, dan reformasi menginspirasi juga






















                  N
                  N
                  N
                  N
                  N
                  N
                  N
                  N
                  N
                  N
                  N
                  N
                  N
                  N
                  N
                  N
                  N
                  N
                  N
               lah
               la
               a
               la
             a
             aja
             a
                h
                h
                h
                h
               a
                h
                h
            Ma
            Maja
            Maja
            M M M M M M Majalah
            Maja a a a la la la l l l la lah  UN
            Maja
            Maja
            Ma
            Ma
             a
            Maj
            Maja
            Majalah UNSS
            Maja
                  N
                  N
                  N
                  N
                  N
                  N
                  N
                  N
                  N
                  N
                  N
                  N
                  N
                  N
                 UN
                 UN
                 U
                 UN
                 UN
                 UN
                 UN
                  N
                  N
                  N
                  N
                 UNS
                 UN
                 UN
   25   26   27   28   29   30   31   32   33   34   35