Page 72 - E-Modul Evaluasi Pembelajaran Sesuai Kurikulum Merdeka Berintegrasi Nilai-Nilai Ke- Islaman
P. 72
2. C2 (memahami)
Hewan tergolong organisme heterotrof karena….
a. tumbuhan mampu melakukan fotosintesis
b. hewan mampu menyusun zat anorganik dari zat organik
c. hewan tidak mampu menghasilkan energi
d. hewan mampu melakukan fermentasi
Kunci jawaban : a
Dibawah ini merupakan unsur makronutrien, kecuali....
a. Nitrogrn
b. Fosfor
c. Seng
d. Kalsium
Kunci jawaban : c
3. C3 (mengaplikasikan)
Tanaman kacang ercis berbatang tinggi disilangkan dengan kacang
ercis berbatang pendek. F1 semuanya berbatang tinggi, kemudian F1
dibiarkan mengadakan penyerbukan sendiri. Hasil yang diperoleh
yaitu F2 yang berbatang tinggi dan berbatang pendek dengan
perbandingan......
a. 1 : 3
b. 3 : 1
c. 1 : 3 : 1
d. 1 : 2 : 1
Kunci jawaban : b
4. C4 (menganalisis)
Uji biuret pada suatu produk makanan menunjukkan hasil negatif
(tidak timbul warna merah atau ungu). Apabila produk makanan
tersebut dijadikan suber makanan satu-satunya, maka akan
menimbulkan.....
a. Penyakit kwashiorkor
b. Gangguan penyerapan kalsium
c. Gangguan transportasi vitamin A, D, E dan K
d. Penyakit merasmus
Kunci Jawaban : a