Page 37 - LARUTAN ASAM DAN BASA BERBASIS INKUIRI TERBIMBING
P. 37

menjadi dua yaitu asam kuat monoprotik dan diprotik. Menurut
                    Chang  (2005)  asam  kuat  dikatakan  sebagai  asam  monoprotik

                    disebabkan  karena  setiap  satuan  asam  dapat  terionisasi
                                                                +
                    sempurna melepaskan satu ion H , contohnya seperti HCl dan
                    HNO . Adapun asam kuat diprotik, yaitu dalam setiap satuan
                           3
                                                                                                   +
                    asam  dapat  terionisasi  sempurna  melepaskan  dua  ion  H  ,
                    contohnya seperti asam sulfat (H SO ). Sedangkan asam lemah
                                                              2
                                                                    4
                    dapat  dibedakan  menjadi  tiga  bagian  yaitu  asam  lemah
                    monoprotik,  diprotik,  dan  triprotik.  Menurut  Sunarya  (2011)

                    asam  lemah  monoprotik  akan  terurai  dalam  air  dengan
                                                +
                    melepaskan  ion  H  melalui  satu  tahap  ionisasi  seperti

                    CH COOH. Selanjutnya asam lemah diprotik dapat terurai di
                         3
                                                                  +
                    dalam air dengan melepaskan ion H melalui dua tahap ionisasi,
                    contohnya H CO , serta asam lemah triprotik akan melepaskan
                                    2
                                          3
                    ion H dalam tiga tahap ionisasi misalnya asam fosfat (H PO ).
                           +
                                                                                              3
                                                                                                   4
                    Dari ketiga asam lemah tersebut, pada setiap tahap hanya satu
                           +
                    ion H  yang dapat dilepaskan.
                        Begitu juga halnya dengan basa kuat, berdasarkan jumlah
                    ion  hidroksida  untuk  setiap  molekul  yang  dapat  dilepaskan

                    dalam  air,  basa  kuat  dibagi  menjadi  dua  yaitu  basa  kuat

                    monoprotik  dan  diprotik.  Menurut  Priyambodo,  et  al  (2016)

                    basa kuat akan terionisasi sempurna dalam air dan meepaskan
                                    -
                    satu ion OH , contohnya KOH dan NaOH. Adapun basa kuat
                    diprotik akan terionisasi sempurna dalam air dan melepaskan
                                      -
                    dua  ion  OH  ,  contohnya  seperti  Ba(OH)  dan  Ca(OH)  .
                                                                               2
                                                                                                   2
                    Sedangkan basa lemah sama seperti asam lemah yaitu dibagi
                    menjadi tiga bagian yaitu basa lemah monoprotik, diprotik, dan

                    triprotik.  Basa  lemah  triprotik  akan  terurai  dalam  air
                                               -
                    melepaskan  ion  OH  dalam  satu  tahap,  basa  lemah  diprotik
                                                           -
                    dalam  melepaskan  ion  OH  dalam  dua  tahap,  contohnya
                      Sumber:
                    senyawa  Fe(OH)  serta  basa  lemah  triprotik  akan  melepaskan
                 https://www.canva.com/   2
                              -
                    ion OH  dalam tiga tahap, contohnya pada senyawa Al(OH) .
                                                                                                3





                                                           31
   32   33   34   35   36   37   38   39   40   41   42