Page 118 - EBOOK_100 Tokoh Yang Mengubah Indonesia
P. 118
KASMAN
SINGODIMED]O
(Negarawan)
Penerapan ajaran agama dalam kehidupan poli
tik sejak dulu telah menjadi tema yang sensitif. Salah
satu perdebatan yang banyak mempengaruhi dina
mika sejarah Indonesia adalah ten tang kontroversi
tujuh kata dalam Piagam Jakarta. Prof. Dr. Mr. Kas
man Singodimedjo adalah tokoh yang mengambil
peran sentral untuk menyelesaikan kontroversi terse
but, setidaknya untuk semen tara waktu. Tujuh kata
tersebut merupakan bagian dari satu kalimat yang
berbunyi: u .• ••• dengan kewajiban menjalankan syariat
Islam bagi pemeluk-pemeluknya".
Memang hanya tujuh kata, namun implikasinya
sangat menentukan masa depan Indonesia yang ma
sih muda; apakah negeri ini akan bercorak sekuler
atau agama. Selain itu, ada risiko perpecahan. Kon
troversi tujuh kata ini menimbulkan ketidakpuasan
pihak non-muslim yang merasa dianaktirikan.· Me
reka IImengancam" untuk memisahkan diri dari Re
101