Page 14 - eModul/ proposal
P. 14

Cara  yang  di  pandang  tepat  untuk  mengevaluasi  keberhasilan  belajar  yang

                      dinamis ranah psikomotor (ranah karsa) adalah observasi.
                              Guru  yang  hendak  melakukan  observasi  perilaku  psikomotor  siswa-siwanya

                      seharusnya  mempersiapkan  langkah  -  langkah  yang  cermat  dan  sistematis  menurut

                      pedoman  yang  terdapat  dalam  lembar  format  observasi  yang  seluruhnya  telah  di
                      sediakan, baik oleh sekolah maupun oleh guru itu sendiri (Syah, 2013: 154).

















































                                                                                                          11
   9   10   11   12   13   14   15   16