Page 150 - Prakarya-Pengolahan
P. 150

5.  Sayur lompong merupakan salah satu produk pangan hasil
              samping sayuran. Bahan utama sayur lompong adalah …
              A.  Batang talas
              B.  Batang brokoli
              C.  Kulit melinjo
              D.  Kulit bawang

           E.  RANGKUMAN




            Tahapan pembuatan suatu pengolahan pangan harus selalu
            diperhatikan agar produk pengolahan pangan yang dihasilkan
            tepat dalam pengolahan, nikmat dalam rasa, dan hendaknya juga
            memperhatikan estetika penyajian dan pengemasan. Hal ini
            dimaksudkan agar dapat menarik bagi konsumen. Berikut alur
            tahapan pengolahan :


            Perencanaan/     Pelaksanaan/     Penyajian/     Evaluasi
             Merancang       Pembuatan       Pengemasan





           F.  REFLEKSi


           1.  Setelah Ananda melakukan pembelajaran dan mengikuti setiap
              aktivitas pembelajaran dari aktivitas 1 sampai aktivitas 9 maka
              Ananda sudah melakukan kegiatan menyiapkan bahan dan alat
              untuk membuat produk pangan hasil samping sayuran,
              mengolah produk pangan hasil samping sayuran, menyajikan




          136     MODUL PEMBELAJARAN JARAK JAUH PADA MASA PANDEMI COVID-19 UNTUK JENJANG SMP
   145   146   147   148   149   150   151   152   153   154   155