Page 79 - Prakarya-Pengolahan
P. 79

PEMBELAJARAN  3











            A.  TUJUAN PEMBELAJARAN


            Setelah mengikuti pembelajarna Ananda dapat:
            1.  Menjelaskan fungsi utama kemasan dengan percaya diri.
            2.  Mengidentifikasi bahan yang digunakan dalam penyajian atau
               pengemasan secara cermat dan mandiri.
            3.  Menjelaskan cara penyajian makanan dan minuman Kesehatan
               dari sayuran dengan percaya diri.
            4.  Membuat penyajian atau kemasan makanan dan minuman
               Kesehatan dari sayuran secara mandiri, rasa ingin tahu dan
               selalu bersyukur dapat melakukannya.

            B. PERAN GURU DAN ORANG TUA


            1.  Peran Guru
            Peran guru dalam pembelajaran menggunakan modul ini adalah
            1.  Memfasilitasi sumber dan media dalam pembelajaran untuk bisa
               diakses dan dipastikan diterima terutama modul ini beserta
               lembar kerjanya (LK.5) serta dapat digunakan oleh siswa baik
               luring atau daring (WhatsApp, e-mail, google classroom dsb.).




                      MATA PELAJARAN PRAKARYA ASPEK PENGOLAHAN — KELAS VII SEMESTER GASAL  65
   74   75   76   77   78   79   80   81   82   83   84