Page 3 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 6 OKTOBER 2020
P. 3

Judul               UU Ciptaker disahkan, pemerintah pastikan hak pesangon tetap
                                    diberikan
                Nama Media          kabarbisnis.com
                Newstrend           Omnibus Law
                Halaman/URL         https://kabarbisnis.com/read/28102447/uu-ciptaker-disahkan-
                                    pemerintah-pastikan-hak-pesangon-tetap-diberikan
                Jurnalis            kbc
                Tanggal             2020-10-06 08:16:00
                Ukuran              0
                Warna               Warna
                AD Value            Rp 7.500.000
                News Value          Rp 22.500.000
                Kategori            Dirjen PHI & Jamsos
                Layanan             Korporasi
                Sentimen            Positif



              Narasumber

              neutral - Supratman Andi Agtas (Ketua Badan Legislasi) Dalam rapat kerja badan legislasi, 7
              fraksi menerima hasil kerja panja dan menyetujui agar RUU tentang Cipta kerja disampaikan
              kepada pimpinan DPR untuk dibawa dalam tahap pembicaraan tingkat II dan rapat paripurna
              DPR RI untuk ditetapkan dan disetujui sebagai undang-undang

              negative - Azis Serempak (None) Telah kita ketahui bersama bahwa pandangan pandangan fraksi
              6 menyatakan setuju secara bulat 1 menerima dengan catatan. Fraksi PAN menyatakan menolak
              sehingga berdasarkan mekanisme tata tertib pasal 312 dan 313 mengacu pada pasal 164 yang
              disampaikan tadi maka pimpinan dapat mengambil berdasarkan pandangan pandangan fraksi di
              dalam forum rapat paripurna ini bisa disepakati?

              positive - Airlangga Hartarto (Menko Perekonomian) Bersama para menteri terkait mengucapkan
              terima kasih dan penghargaan atas semua kerja sama yang baik dalam proses pembahasan RUU
              Cipta kerja ini

              neutral - Airlangga Hartarto (Menko Perekonomian) Negara hadir untuk kepastian pemberian
              pesangon melalui JKP yang dikelola BPJS naker

              positive - Airlangga Hartarto (Menko Perekonomian) Pemerintah berkontribusi untuk penguatan
              dana yang dikelola
              negative  -  Airlangga  Hartarto  (Menko  Perekonomian)  Ini  tidak  akan  mengganggu  manfaat
              jaminan lain tanpa membebani iuran ke pekerja dan pengusaha



              Ringkasan

              Dewan  Perwakilan  Rakyat  Republik  Indonesia  (DPR  RI)  mengesahkan  Rancangan  Undang-
              undang Cipta Kerja menjadi Undang-undang Cipta Kerja. Rapat pengesahan ini dilakukan pada
              Senin sore( 5/10/2020).


                                                            2
   1   2   3   4   5   6   7   8