Page 475 - E-KLIPING KETENAGAKERJAAN 11 AGUSTUS 2020
P. 475

Judul               Penerima Bertambah, Anggaran Bantuan Karyawan Naik Jadi Rp 37,7
                                    Triliun
                Nama Media          24berita.com
                Newstrend           Santunan Pegawai Swasta
                Halaman/URL         http://www.24berita.com/nasional/penerima-bertambah-anggaran-
                                    bantuan-karyawan-naik-jadi-rp-377-triliun/349535-berita
                Jurnalis            redaksi
                Tanggal             2020-08-10 16:59:00
                Ukuran              0
                Warna               Warna
                AD Value            Rp 7.500.000
                News Value          Rp 22.500.000
                Kategori            Kementerian Ketenagakerjaan
                Layanan             Korporasi
                Sentimen            Positif



              Narasumber

              positive - Ida Fauziah (Menteri Tenaga Kerja) Anggaran bantuan pemerintah untuk subisidi upah
              ini mengalami kenaikan menjadi Rp 37,7 triliun dari semula Rp 33,1 triliun

              positive  -  Ida  Fauziah  (Menteri  Tenaga  Kerja)  Jadi  kami  bersepakat,  jumlah  calon  penerima
              ditingkatan

              positive - Agus Susanto (Direktur Utama BPJS Ketenagakerjaan) Barusan sudah terkumpul 700
              ribu rekening yang sudah masuk. Mungkin per hari ini mendekati angka 1 juta rekening. Dan ini
              kami minta kerja sama seluruh HRD perusahaan tolong segera kumpulkan nomor rekening ini



              Ringkasan

              Anggaran yang digelontorkan pemerintah untuk mensubsidi gaji para pekerja atau karyawan
              melonjak. Hal ini disebabkan karena jumlah pekerja yang akan menerima bantuan juga naik. Ida
              mengatakan,  semula  pemerintah  mencatat  ada  13.870.496  pekerja  yang  akan  menerima
              bantuan ini.



              PENERIMA BERTAMBAH, ANGGARAN BANTUAN KARYAWAN NAIK JADI RP 37,7
              TRILIUN

              JAKARTA,  - Anggaran yang digelontorkan pemerintah untuk mensubsidi gaji para pekerja atau
              karyawan melonjak. Hal ini disebabkan karena jumlah pekerja yang akan menerima bantuan
              juga naik.
              "Anggaran bantuan pemerintah untuk subisidi upah ini mengalami kenaikan menjadi Rp 37,7
              triliun dari semula Rp 33,1 triliun," kata Menteri Tenaga Kerja Ida Fauziah dalam konferensi pers
              daring dari Istana Kepresidenan, Jakarta, Senin (10/8/2020).



                                                           474
   470   471   472   473   474   475   476   477   478   479   480