Page 569 - E-KLIPING KETENAGAKERJAAN 11 AGUSTUS 2020
P. 569
Judul Anggaran dan Jumlah Peserta Bantuan Rp600.000 bagi Pekerja Naik
Nama Media okezone.com
Newstrend Santunan Pegawai Swasta
Halaman/URL https://economy.okezone.com/read/2020/08/10/320/2259890/anggaran-
dan-jumlah-peserta-bantuan-rp600-000-bagi-pekerja-naik
Jurnalis Feby Novalius,
Tanggal 2020-08-10 15:58:00
Ukuran 0
Warna Warna
AD Value Rp 17.500.000
News Value Rp 52.500.000
Kategori Kementerian Ketenagakerjaan
Layanan Korporasi
Sentimen Positif
Narasumber
negative - Ida Fauziyah (Menteri Ketenagakerjaan) Setiap 2 bulan sekali, artinya satu kali
pencairan subsidi Rp1,2 juta
positive - Ida Fauziyah (Menteri Ketenagakerjaan) Berdasarkan keputusan rapat untuk
memperbanyak yang akan dapat bantuan ini. Kami sepakat jumlah calon penerima Ditingkatkan
jadi 15,7 juta dari semula 13,8 juta orang. Dengan demikian anggaran bantuan pemerintah untuk
subsidi upah naik jadi Rp37,7 triliun dari semula Rp33,1 triliun
positive - Ida Fauziyah (Menteri Ketenagakerjaan) Hanya peserta terdaftar dalam waktu tersebut
dan persyaratan lainnya. Nah merekalah yang berhak menerima
Ringkasan
Pemerintah mengalokasikan dana sekira Rp37,7 triliun untuk memberikan bantuan subsidi gaji
kepada 15,7 juta pekerja atau buruh dengan pendapatan di bawah Rp5 juta. Bantuan tersebut
diberikan guna membantu para pekerja yang kesulitan imbas pandemi virus corona.
ANGGARAN DAN JUMLAH PESERTA BANTUAN RP600.000 BAGI PEKERJA NAIK
JAKARTA - Pemerintah mengalokasikan dana sekira Rp37,7 triliun untuk memberikan bantuan
subsidi gaji kepada 15,7 juta pekerja atau buruh dengan pendapatan di bawah Rp5 juta.
Bantuan tersebut diberikan guna membantu para pekerja yang kesulitan imbas pandemi virus
corona.
Menteri Ketenagakerjaan Ida Fauziyah menjelaskan, mekanisme penyaluran subsidi upah
diberikan sebesar Rp600.000 per bulan selama 4 bulan atau dengan total Rp2,4 juta. Hanya
saja, dalam penyaluran nantinya akan diberikan setiap 2 bulan sekali.
"Setiap 2 bulan sekali, artinya satu kali pencairan subsidi Rp1,2 juta," tuturnya dalam
telekonferensi, Jakarta, Senin (10/8/2020).
568

