Page 326 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 8 OKTOBER 2020
P. 326
Judul Catat! Menaker Pastikan Pesangon Tetap Ada dalam PHK
Nama Media sindonews.com
Newstrend Omnibus Law
Halaman/URL https://ekbis.sindonews.com/read/188984/34/catat-menaker-pastikan-
pesangon-tetap-ada-dalam-phk-1602065430
Jurnalis Rina Anggraeni
Tanggal 2020-10-07 17:44:00
Ukuran 0
Warna Warna
AD Value Rp 17.500.000
News Value Rp 52.500.000
Kategori Kementerian Ketenagakerjaan
Layanan Korporasi
Sentimen Positif
Narasumber
neutral - Ida Fauziyah (Menaker) Ini kami memberikan kepastian kalau hak pesangon akan
diterima dengan skema selain pesangon, pekerja juga dapat jaminan kehilangan pekerjaan yang
ini enggak dikenal dalam UU 13/2003
negative - Ida Fauziyah (Menaker) Kita tidak meniadakan peran serikat buruh. Kami juga
mengatur soal pelatihan, akses uang tunai. Manfaatnya cash benefit, vocational training dan
akses informasi kerja
neutral - Supratman Andi Agtas (Ketua Badan Legislasi) Preminya dibebankan kepada APBN
Ringkasan
- Menteri Tenaga Kerja (Menaker) Ida Fauziyah mengatakan, Kementerian Ketenagakerjaan
akan membuat aturan yang menjamin pekerja akan mendapat pesangon jika terkena
pemutusan hubungan kerja (PHK) . Ini untuk menghilangkan salah satu kekhawatiran terkait
Undang-Undang (UU) Cipta Kerja yang disebut-sebut menghilangkan pesangon dalam PHK.
CATAT! MENAKER PASTIKAN PESANGON TETAP ADA DALAM PHK
- Menteri Tenaga Kerja (Menaker) Ida Fauziyah mengatakan, Kementerian Ketenagakerjaan
akan membuat aturan yang menjamin pekerja akan mendapat pesangon jika terkena
pemutusan hubungan kerja (PHK) . Ini untuk menghilangkan salah satu kekhawatiran terkait
Undang-Undang (UU) Cipta Kerja yang disebut-sebut menghilangkan pesangon dalam PHK.
"Ini kami memberikan kepastian kalau hak pesangon akan diterima dengan skema selain
pesangon, pekerja juga dapat jaminan kehilangan pekerjaan yang ini enggak dikenal dalam UU
13/2003," ujar Menaker Ida Fauziyah dalam konferensi pers secara virtual, Rabu (7/10/2020).
"Kita tidak meniadakan peran serikat buruh. Kami juga mengatur soal pelatihan, akses uang
tunai. Manfaatnya cash benefit, vocational training dan akses informasi kerja," tambahnya.
325

