Page 225 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 14 JULI 2021
P. 225

udul                Berharap Pandemi Segera Berakhir, Kemnaker Gelar Apel dan Doa
                                    Bersama
                Nama Media          pikiran-rakyat.com
                Newstrend           Ikhtiar Kemnaker untuk Indonesia
                Halaman/URL         https://www.pikiran-rakyat.com/nasional/pr-012211925/berharap-
                                    pandemi-segera-berakhir-kemnaker-gelar-apel-dan-doa-bersama
                Jurnalis            Satrio Widianto
                Tanggal             2021-07-13 12:10:00
                Ukuran              0
                Warna               Warna
                AD Value            Rp 17.500.000
                News Value          Rp 52.500.000
                Kategori            Kementerian Ketenagakerjaan
                Layanan             Korporasi
                Sentimen            Positif



              Narasumber

              positive  -  Ida  Fauziyah  (Menteri  Ketenagakerjaan)  Melalui  kegiatan  ini,  kita  berdoa  seraya
              memohon pertolongan kepada Allah SWT, Tuhan Yang Maha Kuasa, agar beban kita diringankan,
              agar masyarakat dan bangsa Indonesia dan dunia dapat terbebas dari pandemi Covid-19 ini

              positive - Ida Fauziyah (Menteri Ketenagakerjaan) Namun, kita wajib dapat beradaptasi dengan
              cepat dalam perubahan pola kerja baru tersebut agar dapat mendukung tetap terlaksananya
              pekerjaan dan tercapainya target kinerja kita

              positive - Ida Fauziyah (Menteri Ketenagakerjaan) Ini lagi-lagi sebagai salah satu upaya dan
              ikhtiar kita untuk mengurangi penyebaran Covid-19 di tengah masyarakat

              positive  -  Ida  Fauziyah  (Menteri  Ketenagakerjaan)  Mari  kita  doakan  mereka  semuanya
              mendapatkan  rahmat  dan  ampunan  Tuhan  Yang  Maha  Pengasih  lagi  Maha  Penyayang.  Kita
              doakan juga semoga semua saudara dan saudari kita yang saat ini terpapar Covid-19 segera
              diberikan kesehatan kembali



              Ringkasan
              Sebagai bentuk ikhtiar agar pandemi Covid-19 segera berakhir, Kementerian Ketenagakerjaan
              menggelar apel dan doa bersama secara virtual. Ini diikuti oleh seluruh pegawai baik yang ada
              di Kantor Pusat maupun UPTP yang tersebar di seluruh Indonesia . "Melalui kegiatan ini, kita
              berdoa seraya memohon pertolongan kepada Allah SWT, Tuhan Yang Maha Kuasa, agar beban
              kita diringankan, agar masyarakat dan bangsa Indonesia dan dunia dapat terbebas dari pandemi
              Covid-19 ini," kata Menteri Ketenagakerjaan, Ida Fauziyah dalam keterangannya, Selasa 13 Juli
              2021.







                                                           224
   220   221   222   223   224   225   226   227   228   229   230