Page 52 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 15 OKTOBER 2020
P. 52
Judul BURUH MENGGUGAT
Nama Media Koran Tempo
Newstrend Omnibus Law
Halaman/URL Pg5
Jurnalis ROBBY IRFANY
Tanggal 2020-10-15 05:38:00
Ukuran 86x67mmk
Warna Hitam/Putih
AD Value Rp 22. 704. 000
News Value Rp 68. 112. 000
Kategori Dirjen PHI & Jamsos
Layanan Korporasi
Sentimen Negatif
Ringkasan
UNDANG-UNDANG Cipta Kerja menjadi kontroversi karena ditolak sebagian besar organisasi
pekerja, dengan langkah yang beragam. Berikut ini upaya hukum yang ditempuh pekerja untuk
membatalkan omnibus law.
BURUH MENGGUGAT
UNDANG-UNDANG Cipta Kerja menjadi kontroversi karena ditolak sebagian besar organisasi
pekerja, dengan langkah yang beragam. Berikut ini upaya hukum yang ditempuh pekerja untuk
membatalkan omnibus law.
KONFEDERASI SERIKAT PEKERJA INDONESIA
• Permohonan: Uji materi UU Cipta Kerja a Status: Dalam proses kajian
KONFEDERASI SERIKAT BURUH SELURUH INDONESIA
• Permohonan: Uji materi UU Cipta Kerja a Status: Dalam proses kajian
KONFEDERASI SERIKAT PEKERJA NASIONAL
• Permohonan: Pengujian UU Cipta Kerja
• Status: Dalam proses kajian
KONGRES AUANSI SERIKAT BURUH INDONESIA
• Permohonan: Perpu pembatalan UU Cipta Kerja
• Status: -
KONFEDERASI SERIKAT PEKERJA SELURUH INDONESIA ANDIGANI
• Permohonan: Pengujian UU Cipta Kerja
• Status: -
51