Page 333 - E-KLIPING KETENAGAKERJAAN 4 OKTOBER 2021
P. 333
Judul Sekjen Kemnaker minta BLK Makassar terapkan birokrasi bersih
Nama Media antaranews.com
Newstrend BLK di Makassar
Halaman/URL https://www.antaranews.com/berita/2429125/sekjen-kemnaker-minta-
blk-makassar-terapkan-birokrasi-bersih
Jurnalis redaksi
Tanggal 2021-10-01 17:46:00
Ukuran 0
Warna Warna
AD Value Rp 17.500.000
News Value Rp 52.500.000
Kategori Ditjen Binalattas
Layanan Korporasi
Sentimen Positif
Narasumber
positive - Anwar Sanusi (Sekretaris Jenderal Kementerian Ketenagakerjaan) Terkait reformasi
birokrasi, pertama, agar birokrasi yang bersih, bebas KKN
neutral - Anwar Sanusi (Sekretaris Jenderal Kementerian Ketenagakerjaan) Terkait peningkatan
kapasitas ini, salah satunya melalui peningkatan kemampuan bagi tenaga instruktur, dimana Ibu
Menteri Ida Fauziyah yang menjadi salah satu dewan penyantun LPDP sangat fokus dalam
pengembangan kapasitas instruktur yang ada di BLK di seluruh Indonesia
neutral - Anwar Sanusi (Sekretaris Jenderal Kementerian Ketenagakerjaan) Terakhir saya
berpesan kepada bapak/ ibu pegawai di lingkungan BLK Makassar agar terus menjaga rasa
kebersamaan, etos kerja, profesionalisme dan integritas yang tinggi dalam bekerja, serta terus
menggali potensi SDM pegawai yang ada, salah satunya melalui saling berbagi pengetahuan satu
sama lain
Ringkasan
Sekretaris Jenderal Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker), Anwar Sanusi berpesan agar
Balai Latihan Kerja (BLK) Makassar, Sulawesi Selatan menerapkan birokrasi yang bersih.
SEKJEN KEMNAKER MINTA BLK MAKASSAR TERAPKAN BIROKRASI BERSIH
Jakarta - Sekretaris Jenderal Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker), Anwar Sanusi berpesan
agar Balai Latihan Kerja (BLK) Makassar, Sulawesi Selatan menerapkan birokrasi yang bersih.
"Terkait reformasi birokrasi, pertama, agar birokrasi yang bersih, bebas KKN," kata Anwar Sanusi
melalui siaran pers di Jakarta, Jumat.
Kedua, birokrasi yang berdaya yakni memiliki kemampuan untuk meningkatkan kapasitas SDM
yang kompeten.
332