Page 180 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 5 OKTOBER 2020
P. 180

Judul               Kemnaker Dorong Program Padat Karya dan Wirausaha
                Nama Media          Suara Pembaruan
                Newstrend           Program Jaring Pengaman Sosial
                Halaman/URL         Pg9
                Jurnalis            E-8
                Tanggal             2020-10-05 04:04:00
                Ukuran              93x280mmk
                Warna               Warna
                AD Value            Rp 64.449.000

                News Value          Rp 193.347.000
                Kategori            Kementerian Ketenagakerjaan
                Layanan             Korporasi
                Sentimen            Positif




              Narasumber
              positive  -  Ida  Fauziyah  (Menteri  Ketenagakerjaan)  Kedua  program  tersebut  juga  guna
              mendukung  produk-produk  kreatif  industri  kecil  yang  pada  akhirnya  dapat  membantu
              masyarakat survive di masa covid, bahkan menjadi kekuatan ekonomi baru di daerah



              Ringkasan
              Dalam    rangka   melakukan     langkah   strategis   penanganan    Covid-19,   Kementerian
              Ketenagakerjaan  (Kemnaker)  meluncurkan  bantuan  program  pengembangan  dan  perluasan
              kesempatan kerja melalui jaring pengaman sosial (JPS).

              Menteri  Ketenagakerjaan  Ida  Fauziyah.  dalam  siaran  persnya,  Minggu  (4/10),  mengatakan,
              pandemi Covid-19 tidak hanya berdampak pada persoalan kesehatan, tetapi juga melemahkan
              perekonomian  yang  ditandai  dengan  penurunan  produksi,  pengurangan  tenaga  kerja,  serta
              penurunan daya beli masyarakat.



              KEMNAKER DORONG PROGRAM PADAT KARYA DAN WIRAUSAHA
              Dalam    rangka   melakukan     langkah   strategis   penanganan    Covid-19,   Kementerian
              Ketenagakerjaan  (Kemnaker)  meluncurkan  bantuan  program  pengembangan  dan  perluasan
              kesempatan kerja melalui jaring pengaman sosial (JPS).

              Menteri  Ketenagakerjaan  Ida  Fauziyah.  dalam  siaran  persnya,  Minggu  (4/10),  mengatakan,
              pandemi Covid-19 tidak hanya berdampak pada persoalan kesehatan, tetapi juga melemahkan
              perekonomian  yang  ditandai  dengan  penurunan  produksi,  pengurangan  tenaga  kerja,  serta
              penurunan daya beli masyarakat.
              "Untuk meringankan beban masyarakat dan pekerja yang terdampak, pemerintah meluncurkan
              program  Jaring  Pengaman  Sosial  (JPS)kata  Ida  saat  peluncuran  program  tersebut  di
              Tasikmalaya. Jawa Barat. Sabtu (3/10).

              Salah satu program JPS Kemnaker. di dalamnya terdiri dari program Tenaga Kerja
                                                           179
   175   176   177   178   179   180   181   182   183   184   185