Page 237 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 13 NOVEMBER 2020
P. 237

Judul               Partisipasi Penyandang Disabilitas dalam Angkatan Kerja Hanya 46
                                    Persen
                Nama Media          tempo.co

                Newstrend           Angkatan Kerja
                Halaman/URL         https://difabel.tempo.co/read/1404590/partisipasi-penyandang-
                                    disabilitas-dalam-angkatan-kerja-hanya-46-persen

                Jurnalis            Cheta Nilawaty P.
                Tanggal             2020-11-12 10:00:00
                Ukuran              0

                Warna               Warna
                AD Value            Rp 17.500.000

                News Value          Rp 52.500.000
                Kategori            Ditjen Binapenta

                Layanan             Korporasi
                Sentimen            Positif



              Narasumber

              neutral - Mahatmi Parwintasari (Direktur Ketenagakerjaan Badan Perencanaan Pembangunan
              Nasional atau Bappenas) Angka itu jauh dibanding partisipasi non-disabilitas yang mencapai 71
              persen




              Ringkasan

              Partisipasi  penyandang  disabilitas  sebagai  angkatan  kerja  dalam  sektor  formal  di  Indonesia
              sangat  kecil.  Direktur  Ketenagakerjaan  Badan  Perencanaan  Pembangunan  Nasional  atau
              Bappenas, Mahatmi Parwintasari mengatakan tingkat partisipasi difabel hanya 46 persen.




              PARTISIPASI PENYANDANG DISABILITAS DALAM ANGKATAN KERJA HANYA 46
              PERSEN

              Partisipasi  penyandang  disabilitas  sebagai  angkatan  kerja  dalam  sektor  formal  di  Indonesia
              sangat  kecil.  Direktur  Ketenagakerjaan  Badan  Perencanaan  Pembangunan  Nasional  atau
              Bappenas, Mahatmi Parwintasari mengatakan tingkat partisipasi difabel hanya 46 persen.

              "Angka itu jauh dibanding partisipasi non-disabilitas yang mencapai 71 persen," kata Mahatmi
              dalam acara Temu Inklusi 2020 bertema 'Menerawang Masa Depan Angkatan Kerja Disabilitas'
              pada Selasa, 10 November 2020. Rendahnya tingkat partisipasi penyandang disabilitas, menurut
              dia,  dipengaruhi  oleh  ketersediaan  lapangan  kerja  bagi  difabel  yang  lebih  banyak  di  sektor
              pelayanan dan jasa, ketimbang industri.

                                                           236
   232   233   234   235   236   237   238   239   240   241   242