Page 10 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 7 APRIL 2021
P. 10

rangkaian Lebaran, baik yang ditentukan pemerintah maupun sebelum ditentukan pemerintah.
              Seyogyanya, kita tidak mudik dulu demi keselamatan kita bersama
              positive  -  Mulyadi  (Anggota  Komisi  V  DPR)  Saya  kira  duduk  bersama,  tidak  boleh  diambil
              keputusan secara berpihak. Bagaimana duduk bersama stakeholder, di daerah dilibatkan semua,
              gubernur, bupati ayo duduk bersama supaya masyarakat tidak harus kucing-kucingan melepas
              rindu dengan sanak keluarga di kampung halaman

              neutral  -  Mulyadi  (Anggota  Komisi  V  DPR)  Ya  sudah  kalau  sudah  duduk  bersama,  cari
              kesempatan  terbaik  ujungnya  ini  untuk  kepentingan  bersama.  Saya  kira  pemerintah  harus
              akomodatif dan lebih peka

              negative  -  Mulyadi  (Anggota  Komisi  V  DPR)  Kalau  dipukul  rata  gitu,  kan,  kasihan  juga
              masyarakatnya yang zona hijau tapi mereka menjadi korban

              negative - Rudy Antariksawan (Kakor Sabhara Baharkam Polri) Kecuali orang dalam keadaan
              dinas mendesak itu pun harus ada surat dari pimpinan

              negative  -  Rudy  Antariksawan  (Kakor  Sabhara  Baharkam  Polri)  Kondisi  darurat,  berobat
              misalnya, itu pun harus dibuktikan dengan surat RT/RW lurah



              Ringkasan

              Pemerintah  resmi  melarang  masyarakat  Lebaran  2021  agar  menekan  penularan.  Aturan  ini
              berlaku mulai 6 Mei sampai 17 Mei 2021. Hanya saja belum ada penjelasan lebih detail terkait
              aturan larangan mudik tersebut. Secara garis besar, seperti yang berlaku tahun lalu, larangan
              ini berlaku bagi ASN, TNI dan Polri, karyawan BUMN, swasta, hingga masyarakat. Keputusan itu
              diambil  usai  rapat  koordinasi  antara  Menteri  PMK  Muhadjir  Effendy  dengan  Menaker  Ida
              Fauziyah, Mensos Tri Rismaharini, dan Wamenag Zainut Tauhid.



              HAL YANG PERLU DIKETAHUI SOAL PELAKSANAAN LARANGAN MUDIK 2021

              Pemerintah  resmi  melarang  masyarakat  Lebaran  2021  agar  menekan  penularan.  Aturan  ini
              berlaku mulai 6 Mei sampai 17 Mei 2021. Hanya saja belum ada penjelasan lebih detail terkait
              aturan larangan mudik tersebut. Secara garis besar, seperti yang berlaku tahun lalu, larangan
              ini berlaku bagi ASN, TNI dan Polri, karyawan BUMN, swasta, hingga masyarakat.

              Keputusan  itu  diambil  usai  rapat  koordinasi  antara  Menteri  PMK  Muhadjir  Effendy  dengan
              Menaker Ida Fauziyah, Mensos Tri Rismaharini, dan Wamenag Zainut Tauhid.

              "Ditetapkan bahwa tahun 2021 mudik ditiadakan," kata Muhadjir dalam konferensi pers virtual.
              Sementara  Menteri  Perhubungan  Budi  Karya  mengatakan  mudik  kembali  dilarang  karena
              pandemi  COVID-19  belum  mereda.  Selain  itu,  kebijakan  ini  diambil  demi  keselamatan
              masyarakat.

              "Artinya Kakorlantas tadi sudah menyampaikan bahwa konsep yang dibuat untuk melakukan
              penyekatan sudah di tingkat Polda dan ini secara tegas akan disampaikan dalam konferensi pers
              hari Senin. Konsen kita sekarang ini, keselamatan rakyat adalah hukum tertinggi," ucap Budi
              Karya.





                                                            9
   5   6   7   8   9   10   11   12   13   14   15