Page 293 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 12 OKTOBER 2020
P. 293
Judul KSPI: Tak Benar ada Tawaran Wakil Menteri untuk Said Iqbal
Nama Media tribunnews.com
Newstrend Omnibus Law
Halaman/URL https://www.tribunnews.com/nasional/2020/10/10/kspi-tak-benar-ada-
tawaran-wakil-menteri-untuk-said-iqbal
Jurnalis Reza Deni
Tanggal 2020-10-10 13:20:00
Ukuran 0
Warna Warna
AD Value Rp 17.500.000
News Value Rp 52.500.000
Kategori Dirjen PHI & Jamsos
Layanan Korporasi
Sentimen Negatif
Narasumber
neutral - Kahar S Cahyo (Ketua Departemen Komunikasi dan Media KSPI) Tentu sangat tidak
benar ya kalau ada tawaran Wakil Menteri (Ketengakerjaan) buat Pak Said Iqbal
negative - Kahar S Cahyo (Ketua Departemen Komunikasi dan Media KSPI) Saya tegaskan di sini
bahwa itu tidak benar
negative - Kahar S Cahyo (Ketua Departemen Komunikasi dan Media KSPI) Itulah yang kemudian
membuat respon kaum buruh sangat keras untuk menyatakan penolakannya
positive - Kahar S Cahyo (Ketua Departemen Komunikasi dan Media KSPI) Penolakan ini kami
lakukan bahwa kami sadar bahwa banyak pasal-pasal di UU Cipta Kerja ini mereduksi atau
mengurangi hak-hak buruh
Ringkasan
Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (KSPI) membantah isu liar yang beredar bahwa Said Iqbal
selaku Presiden KSPI ditawarkan posisi sebagai Menteri Ketenagakerjaan .
Hal itu berkaitan dengan posisi Said dan juga elemen buruh yang sentral dalam menolak UU
Cipta Kerja .
KSPI: TAK BENAR ADA TAWARAN WAKIL MENTERI UNTUK SAID IQBAL
Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (KSPI) membantah isu liar yang beredar bahwa Said Iqbal
selaku Presiden KSPI ditawarkan posisi sebagai Menteri Ketenagakerjaan .
Hal itu berkaitan dengan posisi Said dan juga elemen buruh yang sentral dalam menolak UU
Cipta Kerja .
292