Page 10 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 15 MARET 2021
P. 10

Judul               Unrealized Loss Wajar Bagian Risiko Investasi
                Nama Media          Ekonomi Neraca
                Newstrend           Dugaan Korupsi BPJS Ketenagakerjaan
                Halaman/URL         Pg3
                Jurnalis            Bani
                Tanggal             2021-03-15 05:58:00
                Ukuran              117x91mmk
                Warna               Hitam/Putih
                AD Value            Rp 4.914.000

                News Value          Rp 14.742.000
                Kategori            Dirjen PHI & Jamsos
                Layanan             Korporasi
                Sentimen            Negatif




              Narasumber
              negative - Roy Sembel (Juri Investor Awards 2020) ujar Roy, Fenomena UL kini menjadi momok
              karena  berpotensi  menjadi  ancaman  kriminalisasi  sehingga  sangat  menakutkan  bagi  dunia
              investasi  setelah  Kejaksaan  Agung  (Kejagung)  RI  melakukan  penyidikan  terhadap  BPJS
              Ketenagakerjaan  (BPJamsostek).  Beberapa  bulan  terakhir,  masyarakat  dikagetkan  dengan
              tuduhan  kerugian  tidak  wajar,  yang  berpotensi  pidana  pada  UL  pada  portofolio  saham
              BPJamsostek, Menurut Roy, kerugian ini terkesan dipaksakan, seolah sama dengan kerugian
              Dalam kasus Jiwasraya yang menghebohkan beberapa waktu sebelumnya. Padahal hasil kajian
              menunjukkan  bahwa  proses  investasi  portofolio  BPJamsostek  sudah  prude'nt  (hati-hati)  dan
              sesuai kaidah-kaidah investasi.'Alokasi aset telah memperhatikan aspek pengelolaan risiko yang
              relatif baik. Secara garis besar, investasi dimulai dengan suategi mengalokasikan dana investasi
              ke Dalam beberapa kelas aset sesuai tujuan investasi, saham, rek sadana, deposito, obligasi dan
              bahkan properti serta penyertaan langsung

              negative  -  Roy  Sembel  (Juri  Investor  Awards  2020)  Kerugian  yang  terjadi  (yang  belum
              direalisasikan atau disebut unrealized loss) masih sejalan dengan perkembangan pasar saham
              Indonesia  hal  itu  tercermin  dari  pergerakan  Indeks  Hargc  Saham  Gabungan  (IHSG)  yang
              terdampak krisis pandemi dan resesi ekonomi



              Ringkasan

              Profesor Keuangan dan Investasi, IPMI International Business School, Roy Sembel Dalam siaran
              persnya di Jakarta, kemarin menilai wajar kerugian yang belum nyata (Unrealized loss) pada
              portofolio  saham  BP  Jamsostek  sebagai  risiko  investasi  dan  bisa  kembali  untung  sejalan
              membaiknya  ekonomi  setelah  pandemi  Covid-19,"Unrealized  loss  (UL)  ini  tidak  logis
              dikategorikan sebagai kerugian hasil manipulasi yang berpotensi pidana. Karena lebih pada risiko
              bisnis yang sudah dikalkulasi dengan baik," ujar Roy.








                                                            9
   5   6   7   8   9   10   11   12   13   14   15