Page 241 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 26 AGUSTUS 2020
P. 241
substansi yang disampaikan serikat pekerja/serikat buruh kedalam daftar inventarisasi masalah
(DIM) fraksi.
"Kita sekarang sudah bersaudara dan kami akan sekeras-kerasnya memperjuangkan apa yang
sudah kita sepahamkan dengan tim perumus," ujar Dasco.
Wakil Ketua Badan Legislasi (Baleg) DPR Willy Aditya menyampaikan komitmen yang sama di
hadapan massa aksi. Dibentuknya tim perumus, merupakan bukti bahwa pihaknya
mendengarkan aspirasi perihal RUU Cipta Kerja.
"Tidak ada perjuangan yang bisa dilakukan hanya segelintir orang, apa yang sudah menjadi
komitmen bersama Said Iqbal, Sufmi Dasco, dan kami adalah bentuk persatuan perjuangan kita,"
ujar Willy.
240