Page 106 - Buku Pedoman Pelaksanaan Tugas Bagian Umum
P. 106

Pedoman Pelaksanaan Tugas
          Bagian Umum Kanwil DJPb

                 5)  Mencetak BAR;
                 6)  Menyampaikan BAR ke Kuasa Pengguna Barang dan KPKNL
                    untuk ditandatangani;
                 7)  Meng-upload  BAR yang telah ditandatangani ke aplikasi SIMAN.



              c.  Kegiatan Pendukung
                 1)  Menganalisis dan memastikan tidak ada selisih antara data SIMAK
                    dan SIMAN;
                 2)  Memantau progress rekonsiliasi pada aplikasi SIMAN.


              d. Aplikasi
                  Aplikasi SIMAK BMN dan SIMAN



          19.  Rekonsiliasi BMN Tingkat Wilayah



              a.  Dasar Hukum
                 1)  Peraturan Menteri Keuangan Nomor 181/PMK.06/2016 tentang
                    Penatausahaan Barang Milik Negara;
                 2)  Peraturan Menteri Keuangan Nomor 69/PMK.06/2016 tentang
                    Tata Cara Rekonsiliasi BMN.


              b. Prosedur/Alur Kegiatan
                 1)  Menyiapkan  softcopy laporan BMN  Wilayah yang telah

                    ditandatangani Penanggung Jawab UAPPBW dan semua dokumen
                    pendukung  pelaksanaan  rekonsiliasi  serta membuat  ADK  (file
                    kirim dan backup data) dari Aplikasi SIMAK Wilayah;
                 2)  Meng-upload semua dokumen dan ADK yang dibutuhkan pada
                    aplikasi SIMAN;

            90
           90    Direktorat Jenderal Perbendaharaan
   101   102   103   104   105   106   107   108   109   110   111