Page 41 - srikandi edisi 4
P. 41
I N F O K E S E H A T A N
Oleh: Dr. Sri Ayu Andayani (Ny. Miftah Budiman IIPOJK KR2 Jawa Barat)
Masyarakat Indonesia tidak akan pernah tidak mengenal dan mendukung untuk keefektifan proses pengobatan) dan
daun salam tidak terkecuali kaum ibu yang selalu lain sebagainya. Sementara itu kelemahan dari herbal
memberikan daun salam ini pada berbagai masakan. Daun yaitu masih lemahnya dari efek farmakologis, bahan baku
salam akan membuat aroma masakan sang kaum ibu dari herbal masih belum mempunyai standar, begitu pula
semakin memberikan cita rasa khas dan membuat dengan uji klinik
semakin menggiurkan masakan sang kaum ibu. Berbagai belum banyak dilakukan dan masih mudahnya tercemar
jenis masakan mulai dari semur telur, semur terong sampai dari berbagai jenis mikroorganisme. Maka dari itu untuk
rendang daging ataupun berbagai jenis sambal yang untuk mencapai keefektifan dari pengobatan herbal harus
saat ini selalu digemari masyarakat di berbagai usia tidak mempunyai tahapan uji dengan tepat baik itu uji
akan pernah ketinggalan didalamnya terdapat beberapa farmakologi, uji toksisitas dan uji klinik (Saleh A, 2015).
lembar daun salam sebagai pemberi aroma khas.
Daun salam merupakan tanaman penghasil rempah
Namun dibalik semua itu, bukan hanya pemberi cita rasa (Steenis V, 2003) dan salah satu tanaman obat dari
khas berbagai masakan nusantara ternyata daun salam Indonesia (Joshi et al, 2012) serta ditanam orang untuk
sekarang diburu bukan oleh kaum ibu tetapi semua menghasilkan daunnya (Versteegh, 2006), daun salam
kalangan membutuhkan untuk kesehatan yang sangat banyak sebutannya yaitu ubai serai (Melayu), manting
bermanfaat. Zaman sekarang berbagai penyakit semakin (Jawa), gowok (Sunda).
banyak ragamnya dengan jenis nama semakin asing orang
Daun salam mempunyai manfaat untuk kesehatan yaitu: (1)
menyebutnya dikarenakan hal ini, obat pun semakin banyak
Mengontrol diabetes, dengan mengkonsumsi rutin rebusan
diproduksi untuk mengobatinya. Seiring perkembangan
daun salam dapat membantu proses penurunan kadar gula
obat yang semakin marak, masyarakat pun semakin lebih
karena daun salam mempunyai kandungan antioksidan
hati-hati dengan pemikiran bahwa obat dengan campuran
sehingga dapat memproses produksi insulin pada tubuh
kimiawi yang terus dikonsumsi akan tidak begitu bagus
dengan baik, (2) Menurunkan kadar kolesterol, dengan
untuk kesehatan, maka saat ini banyak orang mulai melirik
mengkonsumsi rebusan daun salam dapat membantu
pengobatan dengan istilah” Herbal”.
proses penurunan kolesterol yaitu dengan merebus daun
Orang banyak mengenal herbal sebagai tanaman obat
salam sekitar 7 lembar dengan 5 gelas air putih yang
tradisional yang banyak dimanfaatkan untuk pengobatan
kemudian dijadikan 3 gelas air, (3) Menstabilkan tekanan
alternatif di kenal di Indonesia seperti itu. Obat herbal
darah, daun salam mengandung flavonoid sehingga mampu
dianggap orang saat ini lebih aman dibandingkan ketika
menstabilkan tekanan darah dengan mengkonsumsi air
menggunakan chemical. Namun perlu diketahui pula bahwa
rebusan daun salam sekitar 10 lembar dengan 3 gelas air, (4)
herbal pun mempunyai kekurangan dan kelebihan. Kita
Mengurangi batuk, berbeda dengan yang lain untuk
sebagai pengguna dari herbal harus memahami akan hal itu.
mengatasi batuk rebusan air daun salam tidak langsung
Kelebihan dari herbal yaitu
diminum tetapi dengan cara merendam kain bersih pada air
k e c e n d e r u n g a n
ramuan tersebut dengan diusapkan pada dada, (5)
m e m p u n y a i e f e k
Mengatasi permasalahan dalam menstruasi, kaum wanita
samping yang
sering mengalami ganguan tidak teraturnya menstruasi
relatif rendah dan dengan meminum rebusan daun salam niscaya dapat
h e r b a l a k a n mengurangi ketidakaturan menstruasi begitu pulahal ini
mempunyai manfaat akan mengurangi keputihan pada wanita.
yang optimal jika Dengan melihat paparan di atas, maka tanaman daun
digunakan dengan tepat salam dapat dikatakan mempunyai dwi fungsi yaitu dapat
waktu, tepat takaran dan tepat memberikan aroma cita rasa khas pada masakan kaum ibu
cara penggunannya. Selain itu herbal mempunyai efek yang semakin nikmat juga dapat mempunyai manfaat
komplementer dari beberapa ramuan (pada umumnya dalam kesehatan sebagai pengobatan herbal yang dinilai
ramuan terdiri atas beberapa lebih aman daripada pengobatan chemical. Selamat
jenis tanaman obat yang memiliki efek saling melengkapi menikmati hidup sehat yah bunda !
SRIKANDI Edisi 4 2019 41