Page 33 - E-Modul Statistika Pendidikan
P. 33

Y (Ordinat)  11


                         10
                          9
                          8
                          7
                          6
                          5
                          4
                          3
                          2
                          1
                          0
                                22     23      24      25     26      27      28      29     30

                                        Gambar 6.3 Grafik Polygon Data Tunggal             X (Absis)



                        Y (Ordinat)  11

                         10
                          9
                          8
                          7
                          6
                          5
                          4
                          3
                          2
                          1
                          0
                                 17        22       27        32        37        42        47
                                                                                         X (Absis)
                                      Gambar 6.4 Grafik Polygon Data Bergolong


                  6.2.1.3    Grafik Diagram garis
                         Diagram  garis  digunakan  untuk  menggambarkan  data  diskrit  atau  data
                  dengan  skala  nominal  yang  menggambarkan  perubahan dari  waktu  ke  waktu
                  atau perubahan dari suatu tempat ke tempat lain(Jasaputra & Santosa, 2020).
                  Diagram garis digunakan untuk menggambarkan data diskrit atau data dengan
                  skala  nominal  yang  menggambarkan  perubahan  dari  waktu  ke  waktu  atau
                  perubahan dari suatu tempat ke tempat lain Diagram garis sering disebut juga
                  peta  garis  (line  chart)  atau  kurva  (curve),  merupakan  bentuk  penyajian  yang
                  paling banyak dipakai dalam berbagai laporan perusahaan maupun penelitian
                  ilmiah.  Data  statistik  dapat  diklasifikasikan  atas  ciri-ciri  kronologis,  geografis,
                  kuantitatif  maupun  kualitatif.  Salah  satu  bentuk  data  yang  dapat  diklasifikasi
                  secara kronologis adalah data deret berkala (time series)(Nuryadi,et al., 2017).
                  Contoh diagram garis ditunjukkan pada gambar 6.5.













                                                                                                     27
   28   29   30   31   32   33   34   35   36   37   38