Page 6 - Microsoft Word - cd16-7350-d72d-9fd5
P. 6

Kenaikan  produksi  mengakibatkan  harga  penawaran  barang  naik,  sehingga  dapat
                              menimbulkan inflasi.
                        c.  Berdasarkan sumbernya, inflasi dibedakan atas dua :
                           1.  Inflasi yang bersumber dari luar negeri
                               Inflasi ini terjadi karena kenaikan harga di luar negeri. Dalam perdagangan bebas,
                              banyak negara yang saling berhubungan dalam perdagangan. Jika negara mengimpor
                              barang  dari  negara  yang  mengalami  inflasi,  otomatis  kenaikan  harga  (inflasi)  akan
                              memengaruhi  harga-harga  dalam  negerinya  sehingga  menimbulkan  inflasi.Contoh,
                              Indonesia banyak mengimpor barang-barang modal dari negara lain. Jika negara itu
                              harga  barang  modalnya  naik,  kanaikannya  itu  akan  turut  berpengaruh  di  Indonesia
                              sehingga menimbulkan inflasi.
                           2.  Inflasi yang bersumber dari dalam negeri
                              Inflasi yang bersumber dari dalam negeri dapat terjadi karena percetakan uang baru
                              oleh  pemerintah  atau  penerapan  anggran  defisit.  Inflasi  yang  bersumber  dari  dari
                              dalam negeri juga dapat terjadi karena kegagalan panen. Kegagalan ini menyebabkan
                              penawaran  suatu  jenis  barang  berkurang,  sedangkan  permintaan  tetap,  sehingga
                              harga-harga akan naik.

                        d.  Menghitung Inflasi
                           Inflasi dapat dihitung sebagai berikut.
                                                                       Keterangan :
                                       
     − 
    − 1                IHK n = Indeks harga kosumen pada
                           Laju inflasi =              	 100%                        tahun  berjalan
                                           
     − 1
                                                                       IHK n-1 = indeks harga konsumen tahun
                                                                                       sebelumnya



                        e.  Dampak Inflasi
                           Inflasi  tidak  selalu  berdampak  buruk  terhadap  perekonomian.  Inflasi  yang  terkendali
                           justru  dapat  meningkat  perekonomian.  Berikut  ini  beberapa  dampak  inflasi  sebagai
                           berikut :
                           1)  Pada  saat  inflasi  ringan,  pengusaha  akan  terdorong memperluas  produksinya  yang
                              berarti membutuhkan banyak tenaga kerja.
                           2)  Orang yang berpenghasilan tetap hanya dapat membeli barang dan jasa dalam jumlah
                              yang sedikit.
                           3)  Menurunkan devisa negara menurunnya nilai ekspor
                           4)  Banyak barang yang langka di pasaran karena adanya ketakutan hrga barang akan
                              mengalami kenaikan dari hari-hari ke hari.
                           5)  Menurunnya  minat  masyarakat  untuk  menabung  karena  lebih  tertarik  untuk
                              membelanjakan ungnya.

                        f.  Cara  mengatasi inflasi
                           Cara mengatasi inflasi dapat berupa kebijakan yang diambil sebagai berikut .
                           1.  Kebijakan moneter
                              a)  Operasi Pasar Terbuka
                                Ini dilakukan dengan cara pemerintah menjual surat-surat berharga secara terbuka
                                kepada  masyarkat  agar  jumlah  uang  yang  beredar  di  masyarkat  berkurang
                                sehingga inflasi dapat dikendalikan.
   1   2   3   4   5   6   7   8   9   10   11