Page 82 - PRODUK KREATIF DAN KEWIRAUSAHAAN Jilid 1
P. 82
Produk Kreatif dan Kewirausahaan
nilai jual produk tersebut membuat penjualan produk menjadi
b. Maksud Desain Produk kurang maksimal.
1) Untuk menghindari kegagalan- b. Ergonomis
kegagalan yang mungkin terjadi Selain produk yang menari, kemasn
dalam pembuatan suatu produk pun harus dibuat semenarik mungkin
2) Untuk memilih metode yang paling atau eye Cathing. Produkproduk yang
baik dan ekonomis dalam menarik mata, dengan warna dan
pembuatan produk desain yang unik, akan menarik bagi
konsumen. Kemasan juga harus
3) Untuk menentukan stadarisasi
memiliki nilai ergonomis, yang
atau sepesifikasi prooduk yang
menonjolkan kenyaman untuk
dibuat
konsumen maupun penjualnya.
4) Untuk menghitung biaya dan Kenyamanan kemasan produk
menentukan harga produk yang merupakan hal yang dicari konsumen,
dibuat karena memudakan konsumen untuk
5) Untuk mengetahui kelayakan menikmati produknya.Selain itu,
produk tersebut apakah sudah produk yang ergonomis juga praktis,
memenuhi persyaratan atau masih mudah dibawa, atau nyaman dipegang.
perbaikan kembali c. Ciri khas
4. Unsur yang di perhatikan dalam desain Sampai saat ini, banyak jenis dan
kemasan model kemasan yang menarik.Untuk
K e m a s a n y a n g c a n t i k d a n lebih menarik konsumen, sebaiknya
mendukung produk juga berfungsi pilih kemasan yang berbeda dan unik.
sebagai ikon yang bisa membuat Jika perlu, jadikan kemasan produk
pelanggan selalu ingat dengan produk menjadi salah satu ciri khas dari
yang dijual, ketika memilih kemasan produk yang dijual.Bentuk kemasan
produk. Menurut Amelia, ada beberapa yang unik dan berbeda bisa membuat
yang harus diingat, di antaranya: pelanggaran jadi selalu ingat, bahkan
a. Target marketing menjadikan produk tersebut ikon dari
produk sejenisnya.
Ketika memutuskan untuk menjual
produk, pasti anda sudah memiliki d. Ukuran
pangsa pasar atau target market Sesuai ukuran kemasan dengan
sendiri. Penentuan target market bisa ukuran produk yang dijual.Hindari
menentukan jenis dan modal kemasan yang terlalu kecil agar produk
kemasan yang sesuai untuk produk tidak rusak dan sesuaikan juga dengan
yang akan dijual. kebutuhan knsumen.Ketika bicara
Kemasan produk yang ditujukan minuman, maka untuk mengemas
untuk anak-anak, anak muda, dan minuman dalam ukuran dua sampai
orang tua, pasti jaug berbeda. Dengan tiga kali minum sudah habis berarti
mengenali target market yang akan botolnya tidak perlu terlalu besar,
disasar, anda akan mengetahui desain karena tidak efektif.
kemasan yang tidak sesuai untuk 5. Standar desain dan kemasan produk yang
masing-masing kalangan usia. Model berlaku
dan jenis kemasan yang tidak sesuai Standar keamanan pangan tersebut
dengan target market yang disetujui dapat kita lihat dalam ISO 22000 yang
76