Page 22 - SK SEKJEN 685 TH 2013 - PEDOMAN KTI
P. 22

Pedoman  Penyusunan dan Penilaian Karya Tulis IImiah, Terjemahan, dan Saduran Buku     Bab III
                    dan  Bahan Lainnya di Bidang  Pemeriksaan





                   02    Berdasarkan  jenisnya,  Karya  Tulis  IImiah  yang  dapat  disusun  oleh   Jenis Karya Tulis
                         Pemeriksa dan dapat diberikan angka kredit terdiri dari:                           Ilmiah
                         a.  Karya  Tulis  IImiah  Hasil  Penelitian  di  Bidang  Pemeriksaan  yang
                             Dipublikasikan:
                             1)  dalam  bentuk  buku  yang  diterbitkan  dan  diedarkan  secara
                                internasional;
                             2)  dalam  bentuk  jurnal  yang  diterbitkan  dan  diedarkan  secara
                                internasional;
                             3)  dalam  bentuk  buku  yang  diterbitkan  dan  diedarkan  secara
                                nasional; dan

                             4)  dalam bentuk majalah yang diakui oleh Instansi Pembina.
                         b.  Karya  Tulis  IImiah  Hasil  Penelitian  di  Bidang  Pemeriksaan  yang
                             Tidak Dipublikasikan, tetapi Didokumentasikan di  Perpustakaan:
                             1)  dalam bentuk buku; dan
                             2)  dalam bentuk naskah.

                         c.  Tinjauan  dan  Ulasan  IImiah  Hasil  Gagasan  Sendiri  di  Bidang
                             Pemeriksaan yang Dipublikasikan:

                             1)  dalam  bentuk  buku  yang  diterbitkan  dan  diedarkan  secara
                                nasional; dan
                             2)  dalam bentuk majalah yang diakui oleh Instansi Pembina.

                         d.  Tinjauan  dan  Ulasan  IImiah  Hasil  Gagasan  Sendiri  di  Bidang
                             Pemeriksaan Yang Tidak Dipublikasikan:

                             1)  dalam bentuk buku;  dan
                             2)  dalam bentuk naskah.
                         e.  Tulisan  Ilmiah  di  Bidang  Pemeriksaan  yang  Disebarluaskan
                             melalui Media Massa yang  Merupakan Satu Kesatuan.
                         f.   Karya  Tulis  IImiah  berupa  Prasaran,  Tinjauan,  Gagasan  atau
                             Ulasan  IImiah  yang  Disampaikan  dalam  Pertemuan  IImiah  atas
                             Inisiatif Sendiri.











                   03    Beberapa  karakteristik  Terjemahan  yang  baik  adalah  sebagai              Karakteristik
                                                                                                        Terjemahan
                         berikut:
                         a.  Akurat
                             Terjemahan  mengomunikasikan  makna  yang  sama  dengan
                             makna  dalam  teks  bahasa  sumber.  Makna  yang  ditangkap
                             pembaca  teks  bahasa  sumber  sama  dengan  makna  yang
                             ditangkap  pembaca  teks  bahasa  sasaran.  Tidak  terjadi
                             penyimpangan  atau  distorsi  makna,  sehingga  tidak  terdapat
                             penambahan,  penghilangan,  atau  perubahan  informasi  pada
                             hasil terjemahan.
                    Direktorat Litbang                  Badan  Pemeriksa Keuangan                               9
   17   18   19   20   21   22   23   24   25   26   27