Page 47 - Modul Elektronik Usaha dan Energi Berbasis Multi Representasi
P. 47
EK = energi kinetik (joule)
Representasi Verbal
Apabila pada suatu benda hanya bekerja gaya konservatif, misalnya gaya
gravitasi, maka besarnya energi mekanik pada benda tersebut selalu tetap. Karena
energi mekanik yang dimiliki suatu benda selalu tetap, berarti energi mekanik pada
posisi awal (EM1) sama dengan energi mekanik pada posisi akhir (EM2) sehingga
dapat ditulis sebagai berikut.
Representasi Matematis
=
2
1
+ = +
2
1
1
2
1 1
2
2
ℎ + = ℎ + (2-14)
2
1
2
1
2
2
Representasi Verbal
Persamaan di atas merupakan formulasi hukum kekekalan energi mekanik yang
berbunyi, “Jika pada suatu sistem hanya bekerja beberapa gaya dalam yang
bersifat konservatif (tidak bekerja gaya luar dan gaya dalam tak konservatif), maka
energi mekanik sistem pada posisi apa saja selalu tetap (kekal).” Artinya, “energi
mekanik sistem pada posisi akhir sama dengan energi mekanik sistem pada posisi
awal.” Sebagai contoh, sebuah bola yang mula-mula berada di atas tanah kemudian
dilemparkan vertikal ke atas, maka energi mekanik bola tersebut adalah tetap.
Representasi Gambar
Energi potensial maksimum
Bola makin Bola makin
lambat cepat
Energi kinetik maksimum
39
a