Page 40 - BPDG SPLDV
P. 40

•  Tentukanlah variabel, koefisien dan konstanta dari persamaan 3   +    − 2   = 8 !
                       Peserta didik diharapkan menjawab variabelnya adalah x, y, z, koefisiennya adalah 3, 1
                            dan -2, serta konstantanya adalah 8.
                         •  Tentukanlah variabel, koefisien dan konstanta dari persamaan 6     + 9   = 3  
                                                                                            2
                       Peserta didik diharapkan menjawab variabelnya adalah p, q, r, koefisiennya adalah 6, 9  1 menit
                            dan 3 serta konstantanya tidak ada.
                         •  Dani membeli 4 buah pena dengan harga Rp10.000,00. Berapakah harga satu buah
                            pena yang dibeli Dani?
                       Peserta didik diharapkan menjawab: Rp2.500,00
                       Bagaimana cara ananda mendapatkannya?
                       Peserta didik diharapkan menjawab: misalkan harga satu pena dengan a, maka model
                            matematika: 4a=10.000a=2.500
                       Jadi, harga satu pena adalah Rp2.500,00
                       Konsep apa yang ananda gunakan untuk menyelesaikan masalah ini?
                       Peserta didik diharapkan menjawab konsep persamaan linear satu variabel.
                       Nah, kali ini kita akan mempelajari mengenai persamaan linear dua variabel.      3 menit
          Motivasi   6.  Peserta didik diberikan motivasi mengenai manfaat mempelajari persamaan linear dua
                         variabel.
                      Materi persamaan linear dua variabel sangat bermanfaat dalam kehidupan sehari-hari, salah
                      satu contohnya yaitu Permasalahan yang terdapat pada aktivitas ini mengenai pusat
                      perbelanjaan Toko Pakaian di Supermarket. Rayhan diajak ibunya untuk membeli 5
                      baju kaos dan 2 celana panjang. Ibunya membayar semuanya seharga Rp650.000,00.

                      Masalahnya, Rayhan ingin tahu berapa kemungkinan harga baju kaos dan celana
                      panjang. Rayhan berpikir berapa ya harga masing masing untuk baju dan celana
                      panjang.                                                                          2 menit
                      Bantulah Rayhan berpikir berapa ya harga masing masing untuk baju dan celana
                      panjang! Kita akan mudah menghitung uang yang dikeluarkan Rayhan tersebut jika kita
                      mempelajari Persamaan Linear Dua Variabel (PLDV).
                     7.  Peserta didik mendengarkan tujuan pembelajaran yang disampaikan oleh guru.
                         •  Peserta didik dapat membedakan dengan benar antara contoh dan bukan contoh dari
                            persamaan linear dua variabel.
                         •  Peserta  didik  dapat  menentukan  penyelesaian  dari  persamaan  linear  dua  variabel
                            dengan tepat.
                         •  Peserta didik dapat menentukan komponen-komponen penyusun model matematika
                            pada persamaan linear dua variabel dari permasalahan kontekstual dengan benar.
                         •  Peserta didik dapat menentukan model matematika persamaan linear dua variabel
                            dari permasalahan kontekstual dengan tepat.
         Pemberian       •  Peserta didik dapat menentukan penyelesaian daripersamaan linear dua variabel dari   2 menit
           Acuan            permasalahan kontekstual dengan tepat.
                     8.  Peserta didik mendengarkan aspek-aspek yang akan dinilai oleh guru yakni
                         •  Kritik yang sopan dalam menyampaikan
                         •  Kreatifitas peserta didik dalam menyelesaikan soal-soal yang diberikan.
                         •  Kolaborasi peserta didik dalam kelompok.                                    1 menit

                         •  Komunikasi peserta didik dalam kegiatan pembelajaran
                     9.  Peserta didik diberi tahu tentang Moda Pembelajaran dengan Tatap Muka (PTM) dan
                         non tatap muka dengan Asynchronus menggunakan LCMS
                     10. Peserta didik sesuai dengan kesepakatan nanti mengatur jadwal untuk kegiatan non tatap   1 menit

                         muka
                                                                                                       30
   35   36   37   38   39   40   41   42   43   44   45