Page 12 - E-LKPD Guided Inquiry Pada Materi Enzim Untuk Melatih Keterampilan Berfikir Kritis_Melyana Clarisa
P. 12

Interpretasi
                                                        F A S E

                                   M E R U M U S K A N  M A S A L A H




               Pertanyaan 1

               Jika permasalahan seperti pada artikel mengenai peristiwa browning pada buah apel di
               halaman sebelumnya, tuliskan rumusan masalah yang kalian gunakan!


                  Jawaban:

                 Apakah ada pengaruh jenis larutan terhadap perubahan warna dan tekstur buah apel ?










                      Petunjuk:



                       Rumusan masalah merupakan suatu penjabaran dari masalah yang telah
                       diidentifikasi.

                       Penulisan rumusan masalah dibuat dalam bentuk :

                       - Kalimat tanya
                       - Terdapat dua variabel yang terkait
                       - Mempertanyakan hubungan antar variabel (sebab-akibat)


                       Contoh :
                       Bagaimana pengaruh sinar matahari terhadap laju fotosintesis ?













                                                                                                                                                                               10
   7   8   9   10   11   12   13   14   15   16   17