Page 8 - Modul Asam-Basa P. Syukur_Neat
P. 8

Teori Asam Basa Bronsted-Lowry
                                                                                                +
       Berdasarkan teori asam basa Arrhenius, jika dalam suatu reaksi tidak membentuk ion hidrogen  (H )
                            -
       atau ion hidroksida (OH ), reaksi tersebut tidak dapat dikatakan sebagai reaksi asam atau basa. Namun,
                                                                                                 -
                                                                                       +
       fakta menunjukkan bahwa banyak reaksi  asam basa  yang tidak melalui pembentukan H  atau OH ,
       misalnya reaksi antara asam klorida dengan amonia sebagai berikut.


                 Transfer                           Menurut Arrhenius, reaksi asam klorida dan amonia
                 proton                             dalam  fasa  gas  tidak  dapat  dikategorikan  sebagai
                                                                                             +
                                                    reaksi  asam  basa  karena  tidak  membentuk  H   dan
            HCl(g) + NH3(g) → NH4Cl(s)                 -
                                                    OH , padahal kedua senyawa tersebut adalah asam
              asam     amonia       amonium
             klorida                 klorida        dan basa. Akibat keterbatasan teori Arrhenius, pada
                                                    1923,  Johanes  Bronsted  dan  Thomas  Lowry
                  +
           Proton  (H )  pindah  dari  asam  klorida  ke  amonia   mengemukakan teori asam basa berdasarkan
           membentuk  ikatan  koordinasi.  Reaksi  ini  terjadi      +
           dalam keadaan gas.                       transfer proton (H ).

       Jika  kalian  dapat  memahami  proses  transfer  proton  dari  asam  menuju  basa,  maka  kalian  dapat
       mendefinisikan asam dan basa menurut Bronsted-Lowry.

              “Menurut Bronsted-Lowry, asam adalah spesi yang ..................... proton, sedangkan
                                basa adalah spesi yang .......................   proton.”



          Asam Basa Konjugasi

                                                                                 +
       Bronsted-Lowry  juga  menyatakan  bahwa  jika  suatu  asam  memberikan  proton  (H ),  maka  sisa  asam
       tersebut  mempunyai  kemampuan  untuk  bertindak  sebagai  basa.  Sisa  asam  tersebut  dinyatakan
                                                                                           +
       sebagai basa konjugasi. Demikian pula untuk basa, jika suatu basa dapat menerima proton (H ), maka
       zat yang terbentuk mempunyai kemampuan sebagai asam dan disebut sebagai asam konjugasi.


                                                        pasangan asam basa konjugasi

                                                                                +
                                                                                          -
                                                      H2O(l  )  + HCl(aq )  → H3O (aq)  + Cl (aq)
                                                       basa      asam        asam        basa
                                                                            konjugasi   konjugasi



            basa        asam          asam      basa                 pasangan asam basa konjugasi
                                    konjugasi   konjugasi
            (Petrucci, et al., 2010)
                                                                           +
       Berdasarkan  reaksi  di  atas,  H 2 O  merupakan  basa  karena  menerima  ion  H
                                                            +
       (akseptor proton) dari HCl sehingga berubah menjadi H 3 O , sedangkan HCl
                                                +
       merupakan  asam  karena  memberikan  ion  H   (donor  proton)  kepada  H 2 O
                                                            -
                                                                           +
                                 -
       dan berubah  menjadi ion  Cl . Pasangan antara HCl dan Cl , H 2 O dan H 3 O
                                              -
       disebut  pasangan  asam  basa  konjugasi.  Cl   adalah  basa  konjugasi  dari  HCl,
                     +
       sedangkan H 3 O  adalah asam konjugasi dari H 2 O.


                                                    3
   3   4   5   6   7   8   9   10   11   12   13