Page 99 - Kelas_05_SD_Tematik_1_Benda-benda_di_Lingkungan_Sekitar_Guru_Neat
P. 99

Subtema 2:
                   1                                               Perubahan Wujud Benda









              TUJUAN PEMBELAJARAN
              •   Dengan mencermati gambar peristiwa siswa memahami perubahan yang terjadi
                  pada alam dengan sikap penuh rasa ingin tahu.
              •   Dengan mengamati teks bacaan, siswa mengetahui bentuk perubahan wujud benda
                  yaitu perubahan fisika dan perubahan kimia secara logis dan penuh rasa ingin tahu.
              •   Dengan menggali informasi siswa dapat menalar contoh – contoh perubahan, faktor
                  penyebab, serta dampak yang ditimbulkannya secara logis dan tepat.
              •   Dengan mencermati teks bacaan siswa memahami Dampak Perubahan Lingkungan
                  yang Disebabkan Oleh Manusia Terhadap Keseimbangan Ekosistem dengan cermat
                  dan teliti.
              •   Dengan mengerjakan soal latihan Matematika siswa dapat menyusun pecahan ke
                  dalam pembagian pecahan secara mandiri, cermat dan teliti.
              Media/ Alat Bantu Belajar
              Buku, Teks bacaan Dampak Perubahan Lingkungan yang Disebabkan Oleh Manusia
              Terhadap Keseimbangan Ekosistem

              KEGIATAN PEMBELAJARAN
              Langkah-Langkah Pembelajaran:
                                                                                   Subtema 2:
              •   Siswa diminta untuk mengamati gambar pada                        Perubahan Wujud Benda  Pembelajaran
                                                                                                       1
                  buku siswa.
              •   Guru menstimulus rasa ingin tahu siswa dengan
                  memberikan pertanyaan-pertanyan pancingan
                  seperti : Peristiwa atau objek apakah yang nampak
                  pada kedua gambar?                                                  Ayo Amati
                                                                                   Amatilah ilustrasi dua gambar di atas, kemudian jawablah pertanyaan-pertanyaan
              •   Siswa diminta untuk menjawab pertanyaan yang                     berikut:
                                                                                   1.  Peristiwa atau objek apakah yang nampak pada kedua gambar di atas?
                                                                                      ..........................................................................................................................................................
                  ada pada buku.                                                    .........................................................................................................................................................
              •   Selesai  mengamati  gambar  dan  menjawab                        2.  Menurutmu, apakah telah terjadi perubahan lingkungan pada gambar di atas?
                                                                                    Jika, ya, sebutkan bentuk perubahannya!
                  pertanyaan ajaklah para siswa ke perpustakaan                       ..........................................................................................................................................................
                                                                                    .........................................................................................................................................................
                  sekolah.
                                                                                            Tema 1 Subtema 2: Perubahan Wujud Benda  65
              Hasil yang diharapkan:
              •   Siswa dilatih untuk terampil menggunakan   nalar
                  dalam mengamati gambar.
              •   Siswa timbul sikap rasa ingin tahunya.


              Langkah-Langkah:
              •   Ajaklah siswa ke perpustakaan.
              •   Stimulasi pengetahuan siswa dengan menanyakan: aktivitas – aktivitas  manusia






                                                                                         91
                                                           Tema 1 Subtema 2:  Perubahan Wujud Benda    91
                                                                Jenis-jenis Pekerjaan
   94   95   96   97   98   99   100   101   102   103   104