Page 42 - MAJALAH 180
P. 42
ALAT KELENGKAPAN
DEWAN
Komisi IX Konsisten Perjuangkan
Kepentingan Rakyat
Peran perempuan semakin tampak di gedung rakyat, hal itu membacakan calon Pimpinan
terbukti dari pimpinan DPR yang diketuai oleh perempuan serta Komisi IX yakni Ketua dari Fraksi
beberapa Alat Kelengkapan Dewan (AKD) yang juga diketuai oleh Nasdem Felly Estelita Runtuwene
dan diikuti Wakil Ketua Komisi IX
perempuan. Salah satunya di Komisi IX DPR RI, periode 2019- yaitu Sri Rahayu dari Fraksi PDI
2024 komisi yang membidangi kesehatan, ketenagakerjaan serta Perjuangan, Nihayatul Wafiroh
jaminan sosial ini diketuai oleh perempuan dan didampingi oleh dari Fraksi PKB, Melki Laka Lena
dua wakil perempuan dan dua wakil laki-laki. dari Fraksi Golkar dan Ansory
Siregar dari Fraksi PKS," ungkap
Muhaimin.
Seluruh hadirin peserta rapat
akil Ketua DPR RI Rapat Badan Musyawarah Komisi IX pun memberikan
Koordinator bidang (Bamus) antara Pimpinan persetujuan terhadap nama-
Kesejahteraan fraksi-fraksi di Gedung DPR RI, nama pimpinan tersebut. "Sesuai
Rakyat (Korkesra) Senayan, Jakarta. dengan ketentuan UU nomor 2
WMuhaimin "Berdasarkan usulan fraksi Tahun 2018 tentang perubahan
Iskandar melantik Pimpinan dalam rapat konsultasi pengganti kedua atas UU 17 tahun 2014
Komisi IX DPR RI berdasarkan Rapat Bamus 18 Oktober lalu, tentang MD3, Pasal 427 e ayat 1
hasil Rapat Konsultasi pengganti izinkan kami Pimpinan DPR RI menyatakan pimpinan Komisi,
Wakil Ketua DPR RI Muhaimin Iskandar menyerahkan palu sidang kepada Pimpinan Komisi IX DPR RI. Foto: Jaka/JK
42 PARLEMENTARIA EDISI 180 TH. 2019

