Page 57 - Stabilitas Edisi 208 Tahun 2024
P. 57
untuk mendorong kredit/pembiayaan November, tambahnya, akan tetap ada Presiden ECB Christine
perbankan kepada sektor-sektor prioritas pemangkasan Fed Fund Rate sebanyak Lagarde mengatakan
pertumbuhan dan penciptaan lapangan 25 bps dan selanjutnya di Desember 25 pemerintah-pemerintah di
kerja, termasuk UMKM dan ekonomi bps. zona euro harus menerapkan
hijau, dengan tetap memerhatikan Ekonom Senior Ryan Kiryanto rencana untuk mengurangi
prinsip kehati-hatian. menambahkan keputusan BI yang defisit publik dan mengelola
“Kebijakan sistem pembayaran memangkas suku bunga acuan utang mereka
diarahkan juga untuk turut mendorong merupakan keputusan yang terbilang
pertumbuhan, khususnya sektor berani, taktis, dan antisipatif untuk
perdagangan dan UMKM, memperkuat menopang penguatan ekonomi di
keandalan infrastruktur dan struktur tengah indikasi melemahnya sendi-sendi
industri sistem pembayaran, serta perekonomian. Hal ini tercermin dari
memperluas akseptasi digitalisasi sistem deflasi empat bulan berturut-turut, angka
pembayaran,” kata Perry. PMI yang berada di bawah ambang Inflasi Pangan (GNPIP) di berbagai
Kepala Ekonom Bank Mandiri Andry batas normal di 50 yakni di 48-49 pada daerah dalam Tim Pengendalian Inflasi
Asmoro memproyeksikan BI kembali Juli dan Agustus, indeks kepercayaan Pusat dan Daerah (TPIP dan TPID).
memangkas suku bunga acuan atau BI pebisnis dan konsumen menurun, dan Koordinasi kebijakan moneter dan
Rate sebesar 25 basis poin (bps) pada angka pengangguran terus mendaki fiskal juga diperkuat untuk menjaga
bulan depan. Dirinya menjelaskan setiap bulannya. stabilitas makroekonomi dan momentum
proyeksi tersebut didasarkan terhadap Dalam sisa tahun ini, Perry pertumbuhan ekonomi.
langkah Federal Reserve yang sudah menegaskan, BI akan terus memperkuat “Bank Indonesia terus mempererat
memangkas suku bunga acuannya lebih koordinasi kebijakan dengan sinergi kebijakan dengan Komite
tinggi dari dugaan pasar yakni sebesar pemerintah untuk menjaga stabilitas dan Stabilitas Sistem Keuangan (KSSK) untuk
50 bps. memperkuat pertumbuhan ekonomi. menjaga stabilitas sistem keuangan
Dia memperkirakan The Fed masih Koordinasi kebijakan dengan pemerintah dan mendorong kredit/pembiayaan
melanjutkan pemotongan suku bunganya pusat dan daerah ditempuh melalui perbankan kepada dunia usaha,”
50 bps pada sisa tahun ini. Pada program Gerakan Nasional Pengendalian pungkas dia.*
www.stabilitas.id Edisi 209 / 2024 / Th.XIX 57