Page 145 - Membangun Kadaster Lengkap Indonesia
P. 145
mencukupi. Mereka tidak terlalu khawatir terhadap batas yang
berubah. Mereka menganggap apabila tanda batas tersebut hilang,
rusak, berpindah atau dipindahkan, asalkan mereka masih memiliki
kesepakatan dengan pemilik tanah yang bersebelahan. Kondisi tanda
batas di setiap desa dijelaskan berikut ini.
Gambar 5. 6 Tidak semua pemilik lahan memasang patok
batas permanen (fixed boundary)
Sumber: Hasil Pengolahan Data
Berbagai jenis elemen demarkasi batas yang ditemukan di enam
desa lokasi studi dapat digambarkan sebagai berikut:
Gambar 5. 7 Tanda Batas di Enam Desa Studi Kasus
Sumber: Hasil Pengolahan Data
5.4.4. Penilaian Kepatuhan Elemen Legal
Sebagaimana disebutkan pada bagian V.1 di atas, asesmen
kepatuhan elemen legal dalam aktivitas penetapan batas dilakukan
terhadap elemen penunjuk batas, persetujuan batas dan elemen
demarkasi batas. Kategori “memenuhi” apabila ketiga elemen legal
118 Membangun Kadaster Lengkap Indonesia
Dwi Budi Martono