Page 95 - Modul Manajemen Asuransi Kesehatan
P. 95

d.  Menciptakan layanan kesehatan yang sesuai dengan standar yang

                                      ditetapkan.
                                      Ada program perbaikan kualitas.



                                  e.  Sistem  reimburse  yang  membuat  sarana  pelayanan  kesehatan
                                  (dokter, puskesmas, rumah sakit dll) dapat mempertanggungjawabkan

                                  biaya dan kualitas layanan kesehatan.

                           3.  Faktor utama dalam managed care antara lain :

                               a.  Mengelola pembiayaan dan pemberian jasa pelayanan kesehatan.


                               b.  Menggunakan teknik kendali biaya.

                               c.  Membagi risiko keuangan antara provider dan badan asuransi.

                           4.  Ada 3 bentuk Managed Care :

                               a.  HMO (Health Maintanance Organization)

                               b.  PPO (Preferred Provider Organization)


                                  c.  POS (Point of Service)


                           ➢  HMO

                                      HMO  adalah  satu  bentuk  managed  care  yang  mempunyai  ciri
                               sebagai berikut :

                           1.  Pembayaran premi didasarkan pada perhitungan kapitasi.


                               Kapitasi  adalah  pembayaran  terhadap  penyelenggara  pelayanan
                               kesehatan berdasarkan jumlah sasaran anggota, biasanya didasarkan atas

                               konsep  wilayah  dan  bukan  berdasarkan  jumlah  pelayanan  yang
                               diberikan.  Dulu  (HMO  tradisional)  dibayar  reimburse  berdasarkan  fee

                               for service.

                           2.  Terikat pada lokasi tertentu.
                           3.  Pembayaran out of pocket sangat minimal.


                                                              84
   90   91   92   93   94   95   96   97   98   99   100