Page 199 - @Annual Report_PLN Batam__2019_Lowress_Neat
P. 199

Proyeksi Pertumbuhan Ekonomi Dunia Versi IMF adalah   IMF World Economic Growth Projection is as follows:  Performance Highlights  Ikhtisar Kinerja
                  sebagai berikut :

                  dalam persen (%)                               in percent (%)
                  5,5

                  5,0
                  4,5
                  4,0                                                                                               Report to Shareholder and Stakeholder

                  3,5                                                                                                Laporan Kepada Pemegang Saham & Pemangku Kepentingan
                  3,0

                  2,5
                  2,0


                            2017  2018  2019                2017  2018  2019                2017  2018  2019

                                 Global                         Negara Maju                  Negara Berkembang
                                  Global                     Developed Countries             Developing Countries   Company Profile  Profil Perusahaan


                  Perkembangan Perekonomian Nasional             National Economic Development

                  Produk Domestik Bruto (PDB) Indonesia          Indonesia’s Gross Domestic Product (GDP)
                  Meski pertumbuhan ekonomi nasional mengalami   Even though the national economic growth has slowed
                  perlambatan menjadi 5,02 persen pada 2019, tapi   down to 5.02% in 2019, Indonesia’s per capita Gross   Business Support Review  Tinjauan Pendukung Bisnis
                  Produk Domestik Bruto (PDB) per kapita Indonesia   Domestic Product (GDP) has shown an increase. According
                  ternyata menunjukkan peningkatan. Menurut Badan   to Central Statistics Agency, Indonesia’s economic growth
                  Pusat Statistik, pertumbuhan ekonomi Indonesia pada   in the fourth quarter of 2019 was 4.97% year-on-year
                  kuartal IV-2019 sebesar 4,97% year-on-year (yoy).   (yoy). Thus, Indonesia’s overall economic growth in 2019
                  Dengan demikian, pertumbuhan ekonomi Indonesia   will reach 5.02% year-on-year (yoy). Indonesian economy
                  secara keseluruhan pada tahun 2019 mencapai 5,02%   in 2019 was measured based on (GDP) at current prices
                  year-on-year (yoy). Perekonomian Indonesia 2019 diukur   reaching Rp15,883.9 trillion.
                  berdasarkan (PDB) atas dasar harga berlaku mencapai                                              Management Discussion & Analysis  Analisa & Pembahasan Manajemen
                  Rp15.883,9 triliun.

                  PDB per kapita Indonesia terus mengalami peningkatan   Indonesia’s GDP per capita has continued to increase
                  sejak 2017 hingga 2019. PDB per kapita Indonesia   from 2017 to 2019. Indonesia’s GDP per capita in
                  pada 2019 mencapai Rp59,1 juta atau setara dengan   2019 reached Rp59.1 million or equal to US $ 4,174.9.
                  US$4.174,9. Sedangkan pada 2018, rata-rata     Meanwhile, in 2018, the average per capita income was
                  pendapatan per kapita tercatat Rp56 juta atau setara   Rp56 million or US $ 3,972.2. Meanwhile, GDP per capita
                  dengan US$3.972,2. Sementara itu, PDB per kapita   in 2017 was Rp51.9 million or US $ 3,877.       Tata Kelola Perusahaan
                  pada 2017, tercatat sebesar Rp51,9 juta atau setara                                              Good Corporate Governance
                  dengan US$3.877.

                  Pertumbuhan ekonomi pada 2019 didorong beberapa   Economic growth in 2019 will be driven by several factors
                  faktor dari sisi pengeluaran. Faktor-faktor tersebut yaitu   from the expenditure side. These factors were household
                  pertumbuhan konsumsi rumah tangga 5,04 persen,   consumption growth of 5.04 %, Gross Fixed Capital
                  Pembentukan Modal Tetap Bruto (PMTB) atau investasi   Formation (PMTB) or investment of 4.45 %, government
                  4,45 persen, konsumsi pemerintah 3,25 persen, dan   consumption 3.25 %, and Non-Profit Organizations
                  konsumsi Lembaga Non Profit yang melayani Rumah   serving Households (LNPRT) consumption of 10. 62%.   Risk Management  Manajemen Risiko
                  Tangga (LNPRT) sebesar 10,62 persen. Namun kinerja   However, previous year’s export and import performance
                  ekspor dan impor tahun lalu masih mengalami kontraksi   continued to contract with the respective achievements
                  dengan capaian masing-masing minus 0,87 persen dan   of -0.87% and -7.69%.
                  minus 7,69 persen.                                                                               Corporate Social Responsibility










               PT Pelayanan Listrik Nasional Batam          198               Laporan Tahunan | 2019 | Annual Report  Tanggung Jawab Sosial Perusahaan
   194   195   196   197   198   199   200   201   202   203   204