Page 10 - RPP PAKET 2
P. 10

22.  Guru dan peserta didik melakukan tanya-jawab dalam menyiapkan bahan
                                  presentasi   yang   akan    ditampilkan(Communication,   Creativity,
                                  Collaboration, Critical Thinking-4C)
                            Sintak 5: Menganalisis dan mengevaluasi proses pemecahan masalah
                             23.  Peserta  didik  diminta  untuk  mempresentasikan  dan  menyampaikan  hasil
                                  diskusi   kelompoknya    (Communication-4C)    (Mengkomunikasikan-
                                  Saintifik) (Integritas, Mandiri - PPK)
                             24.  Guru  meminta  kelompok  lain  untuk  menanggapi  hasil  diskusi  yang
                                  disampaikan oleh temannya (Communication, Critical Thinking- 4C)
                             25.  Peserta didik menuliskan kesimpulan sesuai masukan yang diperoleh dari
                                  kelompok lain (Menulis-Literasi)
                             26.  Guru memberikan apresiasi dan feedback terhadap hasil presentasi peserta
                                  didik
                             27.  Peserta didik dan guru menyimpulkan materi  Susunan Pegas Seri-Paralel
                                  berdasarkan  tujuan  kegiatan  dan  hipotesis  awal  (Communication,
                                  Creativity, Critical Thinking-4C)
                             28.  Guru  membagikan  evaluasi  tes  pengetahuan  kemudian  peserta  didik
                                  mengerjakan evaluasi yang diberikan oleh guru
                            ❖ Guru bersama peserta didik melakukan refleksi untuk evaluasi dari hasil-hasil
                               belajar  serta  menemukan  manfaat  secara  tidak  langsung  dari  hasil
                               pembelajaran
            Penutup         ❖ Peserta didik mengisi kolom refleksi yang ada pada LKPD                  15 menit
                            ❖ Guru memberikan  tugas  individual  atau tugas mandiri
                            ❖ Guru  menginformasikan  rencana  kegiatan  pembelajaran  untuk  pertemuan
                               berikutnya

        H.  PENILAIAN PROSES DAN HASIL BELAJAR
             1.  Teknik Penilaian
                                                                           Bentuk Instrumen
                             No      Aspek               Teknik

                              1   Sikap         Observasi kegiatan individu   Lembar Observasi

                              2   Pengetahuan   Tes Tertulis               Soal Uraian

                              3   Keterampilan  Penilaian Unjuk Kerja      Format Penilaian
             2.  Instrumen Penilaian
                a.  Penilaian Sikap         : Lembar observasi sikap (terlampir)
                b.  Penilaian Pengetahuan   : Soal Pilihan Ganda dan Uraian (terlampir)
                c.  Penilaian Keterampilan   : Lembar penilaian laporan untuk percobaan yang dilakukan (terlampir)
             3.  Kunci dan Pedoman Penskoran (pada lampiran)

                             Mengetahui,                                     Bandung Barat, Juni 2023
                       Kepala MAS Al-Bidayah                                   Guru Mata Pelajaran





                  Hj. Imas Mubsyiroh Aljamaliah, S.Pd.                     Siti Hamidah Nardiatun, S.Pd.
                       NIP.197501162003122001                                PEGID. 20267616194001
   5   6   7   8   9   10