Page 6 - RPP PAKET 2
P. 6

G.  LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
            Pertemuan ke- 1 (2 JP @45 Menit)

                                                                                                        Alokasi
              Kegiatan                                Deskripsi Kegiatan
                                                                                                        Waktu
                            Guru :
                            Orientasi
                              ❖  Melakukan  pembukaan  dengan  salam  pembuka,  memanjatkan  syukur
                                 kepada Tuhan YME dan  berdoa untuk memulai pembelajaran
                              ❖  Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin
                              ❖  Menyiapkan  fisik  dan  psikis  peserta  didik  dalam  mengawali  kegiatan
                                 pembelajaran, dengan melakukan ice breaking (tepuk semangat)
                            Aperpepsi
                              ❖  Mengaitkan materi yang akan dilakukan dengan pengalaman  peserta didik
                                 dengan materi dan kegiatan sebelumnya
                              ❖  Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.
                               “Ketika di SMP kita telah mempelajari tentang jenis zat? Apa saja jenis zat
                               tersebut? Apa contohnya?”
                               “Apakah semua zat, jika diberi gaya luar akan kembali pada keadaan seperti
                               semula?”
            Pendahuluan     Motivasi                                                                   10 menit
                              ❖  Memberikan  motivasi  kepada  peserta  didik  dengan  menampilkan  Video
                                 olahraga Bungee Jumping.
                                 https://www.youtube.com/watch?v=l9m4cW2yxy0
                                   Dalam video tersebut seseorang yang berada di atas bungee jumping (TK
                                   & CK)
                                 https://youtube.com/shorts/l7IGFt83Bvo?feature=share
                                 Dalam  video  tersebut  ditampilkan  seseorang  sedang  bermain  di  atas
                                 trampoline,  awalnya  permainan  lancar,  namun  dalam  ke  sekian  kali
                                 trampoline rusak (TK & CK)
                              ❖  Guru  menjelaskan  tujuan  pembelajaran/KD  yang  akan  dicapai  dalam
                                 pembelajaran (ditampilkan melalui media powerpoint) (TK)
                            Pemberian Acuan
                              ❖  Guru menyampaikan cakupan materi Elastisitas dengan media power point
                                 (TK)
                              ❖  Guru  memberikan  penjelasan  uraian  kegiatan  dengan  panduan  LKPD
                                 berbantu media powerpoint
                            Sintak 1: Mengorientasi peserta didik pada masalah
                             1.  Guru membagikan LKPD berbasis PBL kepada peserta didik
                             2.  Guru melakukan pengelompokkan terhadap peserta didik secara heterogen
                                  (Collaborations-4C) (PK)
                             3.  Peserta  didik  berkumpul  dengan  teman  satu  kelompoknya  dengan
                                  membawa LKPD masing-masing
                             4.  Guru  meminta  2  orang  peserta  didik  demonstrasikan  menarik  karet  dan
                                  plastik,  1  orang  peserta  didik  menarik  karet  dan  melepaskannya,  dan
                                  peserta didik yang lain menarik plastik dan melepaskannya
                             5.  Peserta  didik  mengamati  dan  membaca  informasi  KD,  Tujuan,  dan
                                  Petunjuk Belajar pada LKPD berbasis PBL (Mengamati- Saintifik)
            Inti                                                                                       65 menit
                             6.  Guru  bertanya  sebagai  pemantik  kepada  peserta  didik  untuk
                                  mengidentifikasi masalah (dalam tayangan PPT) tentang:
                                  Peserta didik mengamati gambar yang berkaitan dengan konsep elastisitas
                                  dalam kehidupan sehari-hari.
                                  Gambar 1: Shockbeaker
                                  Gambar 2: Kasur spring bed
                                  Gambar 3: Plastik
                                  Gambar 4: Ketapel
                                  Gambar 5: Pipa paralon
                                  Gambar 6: Plastisin
                                  Guru memberikan pertanyaan:
                                  Manakah diantara benda tersebut yang memiliki sifat elastis?
   1   2   3   4   5   6   7   8   9   10