Page 20 - matematika_BG_KLS_I_Rev
P. 20
2. Berkebinekaan global
Elemen kunci:
a. mengenal dan menghargai budaya
b. kemampuan komunikasi interkultural dalam berinteraksi dengan
sesama
c. refleksi.dan.tanggung.jawab.terhadap.pengalaman.kebinekaan.
3. Bergotong royong
Elemen kunci:
a. kolaborasi
b. kepedulian
c. berbagi
4. Mandiri
Elemen kunci:
a. kesadaran akan diri dan situasi yang dihadapi
b. regulasi diri
5. Bernalar kritis
Elemen kunci:
a. memperoleh dan memproses informasi dan gagasan
b. menganalisis dan mengevaluasi penalaran
c. merefleksi.pemikiran.dan.proses.berpikir
d. mengambil keputusan
6. Kreatif
Elemen kunci:
a. menghasilkan gagasan yang orisinal
b. menghasilkan karya dan tindakan yang orisinal
3. Karakteristik Matematika Kelas II
Dalam kehidupan seharihari, terdapat berbagai permasalahan yang ber
kaitan dengan matematika. Peserta didik dapat turut berperan dalam
menyelesaikan setiap permasalahan tersebut. Caranya adalah dengan
mempelajari matematika sehingga peserta didik dapat meningkatkan dan
mengasah kemampuan berpikir logis, analitis, sistematis, dan kreatifnya.
Peserta didik dapat menggunakan kemampuan yang sudah diperoleh untuk
menyelesaikan masalah seharihari.
4 Buku Panduan Guru Matematika untuk SD/MI Kelas II