Page 20 - E-MODUL KD 3.1_Rahma
P. 20

2. | x | > a untuk a > 0

         Pertidaksamaan | x | > a artinya jarak dari x ke 0 lebih dari
         a. Perhatikan gambar berikut.


















                                    Posisi  x  ditunjukkan  oleh  ruas  garis

                                    berwarna merah yaitu x < -a atau x > a.

                                    Jika  kita  ambil  sebarang  titik  pada

                                    interval  tersebut,  sudah  dipastikan

                                    jaraknya  ke  0  lebih  dari  a.  Jadi,  agar

                                    jarak x ke nol lebih dari a, haruslah x <

                                    -a atau x > a.














           Berdasarkan uraian kedua poin diatas, dapat kita simpulkan sebagai
                                                        berikut :






                                  SIFAT PERTIDAKSAMAAN NILAI MUTLAK
                                  Untuk a > 0 berlaku :

                                  a. | x | < a ⇔  -a < x < a

                                  b. | x | > a ⇔  x < -a atau x > a
   15   16   17   18   19   20   21   22   23   24   25