Page 90 - 2017 PhET
P. 90
78
3. Kegiatan Penutup
− Peserta didik (dibimbing oleh guru) berdiskusi untuk membuat rangkuman;
− Guru memberikan tugas rumah berupa latihan soal;
E. Sumber Belajar
Ngadiyo. 2007. Potret Fisika untuk SMA/MA Kelas XII. Surakarta: PT Widya Duta Grafika.
Supiyanto. 2004. Fisika SMA untuk SMA Kelas XII. Jakarta: Erlangga.
Multimedia PhET Simulation.
Lingkungan
F. Penilaian Hasil Belajar
a. Teknik Penilaian:
⚫ Tes tertulis
b. Bentuk Instrumen:
1) Tes PG
2) Tes isian
3) Tes uraian
c. Instrumen:
− PG
Gelombang y1 dan y2 mempunyai panjang gelombang yang sama yaitu 0,25 m. Jika
posisi gelombang y1 terlihat 2 m dari posisi awal perambatan, maka posisi y2 jika
interferensi konstruktif adalah ....
A. 2 m dan 1,8 m D. 2 m dan 2,05 m
B. 2 m dan 1,9 m E. 2 m dan 2,15 m
C. 2 m dan 1,75 m
- isian
Seutas tali yang panjangnya 5 m, massanya 4 gram ditegangkan dengan gaya 2 N dan
salah satu ujungnya digetarkan dengan frekuensi 50 Hz. Hitunglah:
a. cepat rambat gelombang pada tali tersebut!
b. panjang gelombang pada tali tersebut!
- tugas rumah
Sebuah tali bermassa 100 g digetarkan dengan laju 10 m/s dan amplitudo 0,1m. Massa
3
3
jenis tali 100 kg/m dan luasnya 2 cm . Jika dalam perambatan dihasilkan energi sebesar
5 J/s, tentukan persamaan gelombangnya.
Mengetahui Pandeglang, Juli 2017
Kepala SMAN 5 Pandeglang Guru Mata Pelajaran
Edi Supriyanto, M. Pd. Edi Supriyanto, M. Pd.
NIP. 197102011997031007 NIP. 197102011997031007