Page 266 - FTHP_BUKU AJAR
P. 266
Buku Ajar
Selanjutnya biji dipanaskan/disangrai agar siap dipres. Pengepresan
dapat dilakukan dengan pompa hidraulik untuk mengeluarkan minyak
dari dalam biji.
ALGA
Potensi alga sebagai sumber biodiesel hingga saat ini terus
dikembangkan oleh para ilmuwan yang terabung dalam tim SARDI
(South Australia Research and Development Institute). Menurut
perkiraan Alga budidaya alga dengan luasan 1 Ha akan
menghasilkan 40 000-120 000 liter biodiesel. Beberapa jenis alga
yang dikembangkan sebagai sumber biofuel adalah microsystis,
scenedesmus, spirulina, chlorella sp. Soemarno (2006) mengemukakan
cara sederhana penyulingan minyak yang terkandung dalam alga, yakni
dengan cara mencampurkan senyawa dengan keasaman yang tinggi
seperti asam khlorida yang akan memisahkan minyak yang terkandung.
Cara sederhana ini akan menghasilkan 10% air, 10% biodiesel dan 80%
limbah.
6
Gambar 15.1 Proses konversi biodiesel (www.rideslut.com)
246 Siti Asmaniyah Mardiyani

