Page 14 - KAJIAN MASALAH PENDIDIKAN MATEMATIKA SMP NEGERI 1 KAWALI
P. 14

Level                                  No.   Bentuk
                 No    Kompetensi Dasar      Materi                       Indikator Soal
                                                        Kognitif                                Soal   Soal
                                                                 Peserta  didik  dapat  menentukan
                 4.                                      L2-P    hasil pangkat negatif dari bilangan   4   PG
                                                                 bentuk akar
                                                                 Peserta  didik  dapat  menentukan
                 5.                                      L2-P                                    5      PG
               4.1   Menyelesaikan  masalah                      akar pangkat n dari suatu bilangan
                     yang berkaitan dengan                       Peserta  didik  dapat  menyelesaikan
                 6.   sifat-sifat   operasi              L2-M    masalah sehari-hari yang berkaitan   26   Uraian
                     bilangan   berpangkat                       dengan notasi ilmiah
                     bulat dan bentuk akar
                                                                 Disajikan   masalah   kontekstual
                                                                 berkaitan   dengan    bilangan
                 7.                                      L3-P    berpangkat,  peserta  didik  dapat   6   PG
                                                                 menentukan  solusi  yang  tepat
                                                                 terkait masalah yang diberikan
                                                                 Peserta  didik  dapat  menerapkan
                                                                 operasi  hitung  bentuk  akar  untuk
                 8.                                      L2-P                                    7      PG
                                                                 merasionalkan   penyebut   pada
                                                                 bilangan pecahan
                                                                 Peserta  didik  dapat  menganalisis
                                                                 dan  menjelaskan  permasalahan
                 9.                                      L3-M                                    8      PG
                                                                 sehari-hari  yang  berkaitan  dengan
                                                                 persamaan kuadrat
                                                                 Peserta  didik  dapat  menganalisis
               3.2      Menjelaskan persamaan                    faktor-faktor  bentuk  aljabar  dalam
                 10   kuadrat        dan                 L3-M    persamaan  kuadrat,  penyelesaian   9   PG
                     karakteristiknya                            (akar-akar) dari persamaan kuadrat,
                     berdasar-  kan  akar-                       cara   menentukan    akar-akar
                     akarnya   serta   cara                      persamaan kuadrat
                     penyelesaiannya       Persamaan             Peserta      didik      dapat
                                             Kuadrat             mengidentifikasi   karakteristik
                 11                                      L2-K                                    10     PG
                                                                 persamaan  kuadrat  berdasarkan
                                                                 akar-akarnya.
                4.2   Menyelesaikan  masalah                     Peserta      didik      dapat
                     yang berkaitan dengan                       mengidentifikasi  hasil  jumlah  dan
                 12                                      L2-K                                    11     PG
                     persamaan kuadrat                           hasil  kali  akar-akar  persamaan
                                                                 kuadrat
                                                                 Disajikan  masalah  kontekstual,
                                                                 peserta  didik  dapat  menyelesaikan
                 13                                      L2-M                                    27   Uraian
                                                                 masalah  yang  berkaitan  dengan
                                                                 persamaan kuadrat
               3.3    Menjelaskan   fungsi                       Peserta      didik      dapat
                 14  kuadrat      dengan                 L1-K    mengidentifikasi  pengertian  fungsi   12   PG
                     menggunakan   tabel,                        kuadrat
                     persamaan, dan grafik                       Diberikan  sebuah  fungsi  kuadrat
                                                                 dan beberapa pernyataan berkaitan
                                             Fungsi
                 15                          Kuadrat     L1-K    dengan  ciri-ciri  dan  unsur  grafik.   13   PG
                                                                 Peseta  didik  dapat  menentukan
                                                                 pernyataan yang benar
                                                                 Peserta      didik      dapat
               4.3 Menyajikan fungsi kuadrat             L1-K    mengidentifikasi  sifat-sifat  fungsi   14   PG
                 16
                     menggunakan                                 kuadrat berdasarkan koefisiennya.
   9   10   11   12   13   14   15   16   17   18   19