Page 36 - E-MODUL KEAMANAN BAHAN MAKANAN
P. 36
Video
QUIZ TIME!!
KESIMPULAN
1. Keamanan bahan makanan merupakan sebuah cara untuk
mencegah sebuah bahan makanan terhindar dari adanya
kontaminasi bakteri.
2. Bahaya dalam keamanan bahan makanan dibagi menjadi 3 jenis,
yaitu bahaya biologi, fisik, dan kimia.
3. Kontaminasi silang merupakan perpindahan bakteri atau
mikroorganisme yang sangat berbahaya dari suatu makanan ke
makanan lainnya. Contoh periwtiwa kontaminasi silang, yaitu daging
mentah yang disimpan di kulkas pada satu tempat dengan sayur dan
buah-buahan yang tidak dibungkus.
4. Penyakit bawaan makanan dapat terjadi dari kontaminan,
penanganan makanan yang tidak tepat, dan alergi makanan..
26