Page 19 - body text all
P. 19

Topik 2 – CT dalam Kurikulum

               Demosntrasi Kontekstual                                                 Evy Tri Nadiah




                    Nama/NIM:        Evy Tri Nadiah


                                         Istilah yang baru diketahui
                        Fase                                                    Makna dari istilah
                                                 maknanya


                                                                          Literasi     sains      adalah

                                                                          kemampuan  untuk  membaca,

                                                                          memahami, mengevaluasi, dan

                                     Literasi sains                       menggunakan  informasi  dan
                         D
                                                                          pengetahuan     sains    untuk
                                                                          membuat keputusan yang tepat

                                                                          dan  berpikir  kritis  dalam
                                                                          kehidupan sehari-hari.


                 Tuliskan pemahaman yang Anda dapat dari presentasi rekan Anda mengenai CP CT pada

                 fase yang berbeda dari fase yang Anda kerjakan dalam kelompok!


                         Fase                                   Pemaknaan CP


                                     “Pada akhir fase D, peserta didik mampu menerapkan berpikir

                                     komputasional untuk menghasilkan beberapa solusi dari persoalan
                                     dengan data diskrit bervolume kecil serta mendisposisikan berpikir

                         D           komputasional dalam bidang lain terutama dalam literasi, numerasi,

                                     dan literasi sains (computationally literate)”.


                                     Interpretasi:

                                     Peserta didik mampu menempatkan atau menerapkan kemampuan
                                     berpikir komputasionalnya dalam bidang lain yang relevan dengan

                                     aspek literasi, numerasi, dan literasi sains. Selain menerapkan,
                                     peserta didik juga mampu menghasilkan beberapa alternative solusi

                                     untuk penyelesaian masalah yang berkaitan dengan data diskrit
                                     sederhana (skala kecil).






                                                                              COMPUTATIONAL THINKING


                                                     Page 15 of 89
                                                     Page 15 of 79
                                                     Page 15 of 80
   14   15   16   17   18   19   20   21   22   23   24