Page 20 - body text all
P. 20

Topik 2 – CT dalam Kurikulum

               Eksplorasi Konsep                                                       Evy Tri Nadiah




                 Nama/NIM                      Evy Tri Nadiah, S.Pd


                 Fase (A/B/C/D/E/F)            Fase E


                                               Pada akhir fase E, peserta didik mampu menerapkan strategi

                                               algoritmik standar pada kehidupan sehari-hari maupun
                                               implementasinya     dalam    sistem    komputer,    untuk
                 CP
                                               menghasilkan

                                               beberapa  solusi  persoalan  dengan  data  diskrit  bervolume
                                               besar.


                 Kata-kata atau istilah yang belum diketahui  Makna  yang  didapat  setelah  mencari  tahu

                 maknanya                                    lebih lanjut mengenai kata/istilah tersebut:


                                                               1.  Algoritmik  berasal  dari  kata  dasar
                                                                   algoritma   yang    menurut     KBBI

                                                                   memiliki arti prosedur sistematis untuk
                                                                   memecahkan masalah matematis dalam

                                                                   langkah-langkah  terbatas.  KBBI  juga

                                                                   menjelaskan     bahwa       algoritmik
                                                                   merupakan       suatu      pendekatan

                                                                   algortima. Adapun Strategi algoritmik
                   1.  Algoritmik standar                          adalah  kumpulan  metode  atau  teknik

                   2.  Data diskrit bervolume besar                untuk  memecahkan  masalah  guna

                                                                   mencapai tujuan yang ditentukan, yang

                                                                   dalam  hal  ini  deskripsi  metode  atau

                                                                   teknik tersebut dinyatakan dalam suatu
                                                                   urutan langkah-langkah penyelesaian

                                                               2.  Data diskrit adalah data dalam bentuk

                                                                   angka  yang  di  dalamnya  hanya
                                                                   menampilkan  angka  dan  dihitung

                                                                   dengan  jumlah  bilangan  yang  bersifat





                                                                              COMPUTATIONAL THINKING


                                                     Page 16 of 79
                                                     Page 16 of 80
                                                     Page 16 of 89
   15   16   17   18   19   20   21   22   23   24   25