Page 78 - E-Modul Choux Paste Berbasis STEM
P. 78

Hard flour          :  Tepung  terigu  protein  tinggi  yang  mengandung  protein  11–
                                      13%.
               Koagulasi           :  Penggumpalan  atau  perubahan  struktur  protein  telur  yang
                                      mengakibatkan  peningkatan  kekentalan  dan  hilangnya
                                      kelarutan,  atau  dapat  juga  berarti  perubahan  bentuk  dari
                                      cairan menjadi bentuk padat atau semi pada.
               Konversi            :  Mengubah  nilai  atau  ukuran  dalam  satuan  berat  tertentu
                                      menjadi satuan berat lainnya.
               Labor cost          :  Biaya atau upah tenaga kerja.
               Lecithin            :  Bagian kuning telur yang berfungsi sebagai pengemulsi.
               Lipoprotein         :  Bagian kuning telur yang berfungsi untuk memberikan tekstur
                                      empuk pada pembuatan kue ataupun pastry.
               Lutein              :  Bagian kuning telur yang berfungsi sebagai pemberi warna.
               Mikroorganisme   :  Organisme  yang  berukuran  sangat  kecil  sehingga  untuk
                                      mengamatinya diperlukan alat bantuan.
               Net profit          :  Sisa laba setelah dikurangi semua biaya atau bisa disebut laba
                                      bersih.
               Ounce               :  Satuan pengukuran yang biasa digunakan untuk menghitung
                                      berat yang berasal dari Romawi.
               Ovalbumin           :  Bagian putih telur yang berfungsi sebagai pengembang.
               Pasta               :  Tekstur adonan yang kental dan masih bisa dituang.
               Pastry              :  Salah  satu  jenis  adonan  yang  terbuat  dari  campuran  tepung
                                      terigu, cairan, dan lemak.
               Pate a choux        :  Bahasa Prancis dari choux paste tang berarti adonan kol.
               Pati                :  Karbohidrat kompleks yang tidak larut dalam air, berwujud.
                                      bubuk putih, tawar dan tidak berbau.
               Portion price       :  Biaya atau harga makanan per porsinya.
               Pound               :  Sistem hitung satuan yang biasanya digunakan di Amerika.
               Reaksi maillard     :  Suatu  reaksi  kimia  yang  timbul  ketika  molekul  karbohidrat
                                      yang kompleks daan protein dipanaskan pada suhu tertentu.
               Roux                :  Tepung yang dimasak dengan lemak dan digunakan sebagai
                                      bahan pengental.
               Salted butter       :  Salah  satu  jenis  mentega  yang  ditambahkan  garam  dan

                                      memiliki rasa asin.
               Selling price       :  Harga jual suatu produk yang memuat biaya produksi, biaya,

                                      biaya gaji, biaya listrik, biasa gas, biaya sewa, dan lainnya.
               Silikon             :  Karet  sintetis,  yang  dibuat  dengan  menggabungkan  silikon,
                                        oksigen,  dan  karbon,  yang  diikat  dalam  rasio  yang
                                        ditentukan.
               Thawing             :  Proses pencairan bahan makanan beku.
               Topping             :  Bahan  makanan  yang  ditambahkan  atau  ditaburkan  pada
                                      bagian atas produk.

                                                                                                       71

                                                                              Glosarium
   73   74   75   76   77   78   79   80   81   82   83