Page 29 - Materi Modul Korespondensi_21_Neat
P. 29

2)  Format Modified Block
                                       Format  Modified  Block  ada  beberapa  bagian  terletak  di  sebelah

                                   kanan  yaitu  alamat  pengirim,  penutup,  tanda  tangan,  dan  nama
                                   pengirim. Pastikan semua bagian yang di sebelah memulai pada garis

                                   yang sama. Untuk tanggal boleh di sebelah kiri ataupun kanan.














































                                                      Gambar 1.8 Form Modified Block
                                       Sumber : https://jujubandung.files.wordpress.com/2014/09/format-surat-
                                                         bisnis-bahasa-inggris-fb.jpg



              KEMANDIRIAN



              Buatlah Inquiry Letter (Surat Permintaan Penawaran) dalam bahasa inggris dengan ketentuan
              berikut:
              1. Buatlah format surat Block Style, Modified Block, Semi Block Style dalam bahasa inggris di buku
                 catatan anda.
              2. Tulislah perbedaan masing-masing format bahasa inggris.
              3. Diskusikan bersama hasil pekerjaan anda dengan teman anda.



                                                              27
   24   25   26   27   28   29   30   31   32   33   34